• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
Mobil Komersial
Advertisement
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
Mobil Komersial
No Result
View All Result
Home Truk

UD Trucks Tampilkan Keluarga Truk Quster Euro 5 di GIIAS 2022, Menuju Energi Yang Lebih Bersih

mobkom by mobkom
12/08/2022
in Truk
0
UD Trucks Tampilkan Keluarga Truk Quster Euro 5 di GIIAS 2022, Menuju Energi Yang Lebih Bersih
0
SHARES
2
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Mobilkomersial.com — PT UD Astra Motor Indonesia (UD AMI) selaku distributor resmi UD Trucks Indonesia kini telah berpartisipasi dalam ajang pameran otomotif Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2022 di Indonesian Convention Exhibition (ICE), BSD City, Tangerang Selatan.

Dalam pameran yang berlangsung dari tanggal 11 hingga 21 Agustus 2022 ini, UD AMI menampilkan produk canggihnya sebanyak 4 (empat) unit truk Quester yang sudah bersertifikasi Euro 5.

Baca Juga: Astra UD Trucks Resmikan Bengkel dan Gudang Suku Cadang Quester Euro 5

Presiden Direktur UD AMI, Toshihiko Odawara, melalui pameran ini, UD Trucks jelas telah menunjukkan dukungannya terhadap komitmen pemerintah dalam transisi menuju energi yang lebih bersih dan mendorong sektor logistik untuk terus melakukan inovasi teknologi dalam meningkatkan kualitas produk ramah lingkungan.

“Kami ingin bergerak semaksimal mungkin untuk mendukung  program dan upaya pemerintah dalam menggunakan energi yang lebih bersih dan ramah lingkungan untuk menciptakan kehidupan logistik, manusia, dan planet yang jauh lebih baik,” jelasnya saat ditemui, Kamis (11/8/2012).

Adapun ragam varian dari keluarga truk tugas berat (Heavy Duty) UD Trucks Quester Euro 5 yang memamerkan diri di Hall 8 tersebut terdiri dari Quester GKE 280, Quester CDE 250, Quester GWE 350, dan Quester GWE 410.

Dalam pameran ini, UD Trucks juga turut memberikan kesempatan kepada publik untuk tidak hanya dapat melihat melainkan dapat sekaligus merasakan langsung pengalaman baru dalam berkendara dengan jajaran truk Quester Euro 5 tersebut.

Baca Juga: Berbekal Teknologi Ini, UD Trucks Quester Euro 5 Bisa Konsumsi Solar Subsidi

Sejak diluncurkan pada 24 Maret 2022 lalu, truk Quester Euro 5 ini telah dipersenjatai dengan sejumlah fitur canggih baik yang baru maupun yang disempurnakan dalam meningkatkan efisiensi bahan bakar dengan driveline yang lebih optimal.

Pembaruan ini juga menawarkan fitur yang telah disempurnakan bersamaan dengan penurunan dampak lingkungan dari kendaraan serta mempertahankan kelebihan-kelebihan dari model yang sebelumnya.

Mempertimbangkan bahwa emisi dari transportasi saja memiliki potensi dalam menaikkan tingkat emisi global sebanyak lebih dari 1,5 persen, UD Trucks mengklaim telah berkembang lebih jauh untuk memenuhi tantangan transportasi dan lingkungan modern.

UD Trucks sendiri diketahui menjadi produsen truk pertama yang memperkenalkan teknologi Selective Catalytic Reduction (SCR) pada tahun 2004. Dengan itu, jajaran baru UD Trucks ini secara signifikan meningkatkan perlindungan lingkungan dan penghematan bahan bakar.

Baca Juga: Di Era Euro4, Astra UD Trucks Rilis Truk Quester Berstandar Emisi Euro 5

Dengan keunggulan tersebut, teknologi SCR terbukti lebih handal dengan kualitas  bahan bakar dan pengoperasian yang tangguh jika dibandingkan dengan teknologi  pengendalian emisi lainnya guna mengurangi emisi.

Selain itu, rangkaian baru Quester Euro 5 ini berfokus pada tiga tema yaitu, peningkatan efisiensi dan TCO yang dioptimalkan, waktu aktif yang lebih baik dan pengaruh lebih baik bagi lingkungan.

UD AMI juga mengungkapkan bahwa mereka kini turut memberikan waktu kerja yang lebih baik untuk kedua model melalui waktu perawatan yang lebih singkat dan jaringan pasokan AdBlue yang diperluas.

AdBlue sendiri merupakan cairan saringan diesel yang aman digunakan pada kendaraan dengan teknologi SCR yang dapat mengoptimalkan pengurangan emisi gas buang berbahaya ke atmosfer.

Baca Juga: Truk Listrik Hino Dutro Z EV Tampil Perdana, Curi Perhatian GIIAS 2022

Keluarga Quester Euro 5 ini juga dikatakan telah dilengkapi dengan UD Telematics yang inovatif, sistem komunikasi nirkabel berteknologi tinggi, yang memungkinkan perusahaan transportasi memaksimalkan efisiensi dengan pelacakan kendaraan secara real-time.

Truk ini juga turut memberikan kenyamanan dan pengalaman terbaik bagi pengemudi melalui kemudi barunya. Jajaran truk Quester yang baru menampilkan kluster instrumen baru dengan fitur pelatihan bahan bakar secara real-time.

Previous Post

Truk Listrik Hino Dutro Z EV Tampil Perdana, Curi Perhatian GIIAS 2022

Next Post

Isuzu Bawa Elf Elektrik di GIIAS 2022, Komitmen Menuju Netral Karbon pada 2060

mobkom

mobkom

Related Posts

Mitsubishi Fuso Punya Bengkel Siaga 24 Jam di Kalimantan, Sediakan Tempat Tidur dan Kamar Mandi
Truk

Mitsubishi Fuso Punya Bengkel Siaga 24 Jam di Kalimantan, Sediakan Tempat Tidur dan Kamar Mandi

21/03/2023
Utamakan Keselamatan di Jalan, 100 Sopir Truk Ikuti Fuso Drivers Gathering 2023
Truk

Utamakan Keselamatan di Jalan, 100 Sopir Truk Ikuti Fuso Drivers Gathering 2023

21/03/2023
Jajaran Truk Listrik Mercedes-Benz Taklukan Berbagai Macam Cuaca Ekstrim
Truk

Jajaran Truk Listrik Mercedes-Benz Taklukan Berbagai Macam Cuaca Ekstrim

20/03/2023
Profil UD Trucks Quester 350 6×4 Euro 5, Cocok Untuk Kebutuhan Mining Hingga EMKL
Profil

Profil UD Trucks Quester 350 6×4 Euro 5, Cocok Untuk Kebutuhan Mining Hingga EMKL

20/03/2023
Kerap Disulap Jadi Camper Van, Truk Isuzu Elf Diklaim Terbukti Mudah Dimodifikasi
Mobil dan Motor

Kerap Disulap Jadi Camper Van, Truk Isuzu Elf Diklaim Terbukti Mudah Dimodifikasi

20/03/2023
Profil Truk Mercedes-Benz Arocs 4845K 8×4 Euro 5
Profil

Profil Truk Mercedes-Benz Arocs 4845K 8×4 Euro 5

18/03/2023
Next Post
Isuzu Bawa Elf Elektrik di GIIAS 2022, Komitmen Menuju Netral Karbon pada 2060

Isuzu Bawa Elf Elektrik di GIIAS 2022, Komitmen Menuju Netral Karbon pada 2060

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Sponsor

Wealthy Photochromic Film
Hydrosoft Pro Wiper
Automatic Transmission Fluid

Sponsor

Hydrosoft Pro Wiper
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

26/11/2020
3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

18/10/2022
PO Tiara Mas Punya Rute Bus Jakarta-Lombok, Segini Tarifnya

PO Tiara Mas Punya Rute Bus Jakarta-Lombok, Segini Tarifnya

27/10/2022
Jenis dan Harga Sasis Bus Mercedes Benz di Indonesia

Jenis dan Harga Sasis Bus Mercedes Benz di Indonesia

24/09/2019

Perum Damri Lagi Buka Lowongan Kerja, Lihat Kriterianya

2
MG Luncurkan SUV Baru Minggu Depan, MG HS PHEV?

MG Luncurkan SUV Baru Minggu Depan, MG HS PHEV?

1
Serbu!, Wuling Punya Promo Menarik Selama Februari 2023, DP Ringan Hingga Free Service

Serbu!, Wuling Punya Promo Menarik Selama Februari 2023, DP Ringan Hingga Free Service

1
Khusus Mobil Listrik, Goodyear Sebut Ban Electric Drive GT Cocok di Segala Musim

Khusus Mobil Listrik, Goodyear Sebut Ban Electric Drive GT Cocok di Segala Musim

1
Mulai Juni 2023 Gerbang Tol Bali Mandara Uji Coba Sistem Nirsentuh

Mulai Juni 2023 Gerbang Tol Bali Mandara Uji Coba Sistem Nirsentuh

21/03/2023
Mitsubishi Fuso Punya Bengkel Siaga 24 Jam di Kalimantan, Sediakan Tempat Tidur dan Kamar Mandi

Mitsubishi Fuso Punya Bengkel Siaga 24 Jam di Kalimantan, Sediakan Tempat Tidur dan Kamar Mandi

21/03/2023
Utamakan Keselamatan di Jalan, 100 Sopir Truk Ikuti Fuso Drivers Gathering 2023

Utamakan Keselamatan di Jalan, 100 Sopir Truk Ikuti Fuso Drivers Gathering 2023

21/03/2023
Antsipasi Lonjakan Kendaraan di Jalan Tol Saat Mudik Lebaran, Kemenhub Siapkan Rekayasa Lalu Lintas

Antsipasi Lonjakan Kendaraan di Jalan Tol Saat Mudik Lebaran, Kemenhub Siapkan Rekayasa Lalu Lintas

20/03/2023

Recent News

Mulai Juni 2023 Gerbang Tol Bali Mandara Uji Coba Sistem Nirsentuh

Mulai Juni 2023 Gerbang Tol Bali Mandara Uji Coba Sistem Nirsentuh

21/03/2023
Mitsubishi Fuso Punya Bengkel Siaga 24 Jam di Kalimantan, Sediakan Tempat Tidur dan Kamar Mandi

Mitsubishi Fuso Punya Bengkel Siaga 24 Jam di Kalimantan, Sediakan Tempat Tidur dan Kamar Mandi

21/03/2023
Utamakan Keselamatan di Jalan, 100 Sopir Truk Ikuti Fuso Drivers Gathering 2023

Utamakan Keselamatan di Jalan, 100 Sopir Truk Ikuti Fuso Drivers Gathering 2023

21/03/2023
Antsipasi Lonjakan Kendaraan di Jalan Tol Saat Mudik Lebaran, Kemenhub Siapkan Rekayasa Lalu Lintas

Antsipasi Lonjakan Kendaraan di Jalan Tol Saat Mudik Lebaran, Kemenhub Siapkan Rekayasa Lalu Lintas

20/03/2023
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
redaksi@mobilkomersial.com

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com

No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com