• Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
Mobil Komersial
Advertisement
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
Mobil Komersial
No Result
View All Result
Home Berita

Dorong Netralitas Karbon, Hino Rancang Platform Baterai RE-BEV Untuk Truk dan Bus Listrik

Hino Motors, Ltd., mengumumkan inisiatifnya untuk menawarkan produk dan solusi yang berkontribusi terhadap netralitas karbon dengan pengembangan platform Range Extender BEV (RE-BEV)

M. Bagas Putra by M. Bagas Putra
30/10/2023
in Berita, Bus, Truk
0
Dorong Netralitas Karbon, Hino Rancang Platform Baterai RE-BEV Untuk Truk dan Bus Listrik

Strategi Hino terhadap Netralitas Karbon/Foto: dok.Hino

0
SHARES
52
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

MobilKomersial.com — Saat ini, masyarakat global tengah dihadapkan oleh banyak permasalahan yang harus diatasi mulai dari masalah lingkungan atau energi, logistik, hingga pertumbuhan permintaan akan keselamatan dan keandalan.

Untuk mengatasi masalah ini, Hino Motors, Ltd., mengumumkan inisiatifnya untuk menawarkan produk dan solusi yang berkontribusi terhadap netralitas karbon, penghematan tenaga kerja, dan tentunya keselamatan dan ketenangan masrayakat.

Baca Juga: Honda MEV-Van Pakai Konsep Baterai Lepas-Pasang, Siap Meluncur Tahun 2024

Menurut Koji Toyoshima, Chief Product/Project Officer (CPO) Hino Motors, Ltd., untuk mencapai netralitas karbon, setiap kendaraan wajib untuk memangkas emisi CO2 bahkan mencapai nol-emisi, termasuk pada tahap produksinya.

Strategi Pengembangan Platform RE-BEV/Foto: Hino

“Kebijakan kami untuk menjadikan kendaraan netral karbon adalah dengan mengurangi konsumsi dengan meningkatkan jarak tempuh, mengadopsi kendaraan listrik hingga beralih ke bahan bakar rendah karbon,” ujarnya mengutip keterangan resminya, Senin (30/10/2023).

Untuk itulah, Hino telah berencana akan mewujudkan berbagai langkah untuk mencapai netralitas karbon melalui beragam energi yang tersedia mulai dari peningkatan konvensional yang lebih ramah lingkungan serta penggunaan platform Range Extender BEV (RE-BEV).

Baca Juga: Daihatsu Pamer Uniform di JMS 2023, Konsep Mobil Niaga Masa Depan

RE-BEV sendiri merupakan salah satu platform yang kembangkan oleh salah satu merek kendaraan komersial terbesat tersebut untuk mengkonversi berbagai sumber energi menjadi energi yang diintegrasi ke dalam penggerak motor.

Strategi Pengembangan Platform RE-BEV/Foto: Hino

Tak hanya dapat mengubah berbagai sumber energi menjadi energi listrik, platform RE-BEV ini juga memiliki berbagai macam keunggulan seperti dapat mengaktifkan pasokan listrik yang berkelanjutan serta pengoperasian EV yang efisien di berbagai kondisi jalan.

Platform RE-BEV ini menerapkan konsep baterai yang modular dengan pilihan penggunaan baterai tunggal (1 baterai), dual battery (2 baterai), 4 paket baterai hingga 6 paket baterai, dimana setiap 1 baterainya memiliki perkiraan kapasitas hingga 70 kWh.

Baca Juga: Transformasi Pertama Truk Fuso Super Great Tampil di JMS 2023, Simak Kecanggihannya

“Hino berkontribusi mewujudkan netralitas karbon dengan menghadirkan sumber energi multi-pathway yang beragam melalui konsep pengembangan platform RE-BEV. Kami akan menyediakan produk yang paling sesuai untuk memenuhi kebutuhan pelanggan,” terang Koji Toyoshima.

Tags: BusBus ListrikBus Listrik HinoElectric BusElectric TruckEVHinoHino MotorsHino TrucksKonsep Baterai Baru HinoPlatformRange Extended BEVRE-BEVTruckTrucksTrukTruk ListrikTruk Listrik Hino
Previous Post

PO Garuda Mas Rilis 4 Bus Baru dari Karoseri Adiputro

Next Post

Sejarah 35 Tahun Suzuki Vitara, Begini Modelnya Dari Generasi ke Generasi

M. Bagas Putra

M. Bagas Putra

Related Posts

Sopir Bus AKAP Wajib Periksa Rutin Armadanya Sebelum Operasional
Bus

Sopir Bus AKAP Wajib Periksa Rutin Armadanya Sebelum Operasional

15/12/2025
160 Bus Balik Mudik Gratis Antarkan Penumpang ke Terminal Tipe A di Jadetabek
Berita

Kemenhub Siapkan 3.090 Kuota Kursi Mudik Gratis Gunakan Bus ke 10 Kota

15/12/2025
Mengintip Bus Double Decker Milik PO MTrans di GIIAS 2024
Bus

PO MTrans Buka Rute AKAP Baru Blitar – Jakarta Pakai Bus Double Decker

14/12/2025
Mengupas Tuntas VW e-Delivery, Truk Listrik Canggih Pesaing Berat di Perkotaan
Profil

Mengupas Tuntas VW e-Delivery, Truk Listrik Canggih Pesaing Berat di Perkotaan

13/12/2025
Mengungkap Detail Spesifikasi Bus Listrik Hino Blue Ribbon Z EV
Bus

Mengungkap Detail Spesifikasi Bus Listrik Hino Blue Ribbon Z EV

13/12/2025
Periksa Bus AKAP Menjelang Libur Nataru 2026, Dishub Tangsel Temukan Puluhan Armada Tak Laik Jalan
Berita

Periksa Bus AKAP Menjelang Libur Nataru 2026, Dishub Tangsel Temukan Puluhan Armada Tak Laik Jalan

12/12/2025
Next Post
3 Hal Mudah Merawat Mobil Hybrid Suzuki

Sejarah 35 Tahun Suzuki Vitara, Begini Modelnya Dari Generasi ke Generasi

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Sponsor

Wealthy Photochromic Film
Hydrosoft Pro Wiper
Automatic Transmission Fluid

Sponsor

Hydrosoft Pro Wiper
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
redaksi@mobilkomersial.com

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com

No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com