• Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
Mobil Komersial
Advertisement
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
Mobil Komersial
No Result
View All Result
Home Truk

Mengenal Jenis Truk Derek yang Umum Digunakan di Berbagai Situasi

Mato by Mato
24/09/2025
in Truk
0
Mengenal Jenis Truk Derek yang Umum Digunakan di Berbagai Situasi

Truk derek. Foto: UD Trucks

0
SHARES
50
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

MobilKomersial.com — Di berbagai situasi jalan seperti saat kendaraan mogok, atau kecelakaan terjatuh ke medan yang curam dibutuhkan kendaraan penolong yakni Derek yang bertugas membantu keluar dari masa sulit tersebut.

Terdapat beberapa jenis kendararaan truk derek yang umum digunakan untuk situasi tertentu yang dapat membantu pemilik mobil untuk membawa kendaraannya menuju bengkel jika mogok, atau mengangkut mobilnya jika terjadi kecelakaan dan jatuh di medan curam.

Fungsi truk derek sendiri seperti dikutip dari laman UD Trucks yakni membantu kendaraan yang terlibat kecelakaan, bila kondisi mobil rusak parah sehingga tidak bisa melaju kembali, mobil derek akan menggunakan peralatan khusus.

Baca juga: Warriors Manhauler, Kendaraan Angkutan Pekerja Tambang Buatan Karoseri Laksana

Derek Boom. Foto: Sany Group

Salah satu tugas utama truk derek adalah mengangkut kendaraan mogok. Misalnya, jika mobil rusak, seperti aki mati atau bermasalah di bagian mesin, dan dalam kondisi tidak bisa berjalan ke bengkel, mobil derek akan mengangkatnya ke atas bak atau menariknya dengan pengait.

Ada juga truk derek yang melayani jasa perbaikan di pinggir jalan untuk masalah-masalah minor seperti ban kempes atau aki soak. Walaupun tidak selalu berhubungan dengan derek, namun tetap layanan ini merupakan bagian dari penawaran yang diberikan.

Truk derek digunakan oleh pihak berwenang untuk menyingkirkan kendaraan yang parkir sembarangan atau dibiarkan terlantar di tempat yang tidak seharusnya. Kendaraan yang dipindahkan biasanya dibawa ke tempat khusus untuk ditahan, demi menjaga ketertiban dan keselamatan pengguna jalan.

Baca juga: Fitur yang Ditawarkan Mitsubishi Fuso Fighter X FM65F Tractor Head 4×2

Truk derek hidrolik. Foto: istimewa

Selain itu,truk ini juga bertugas menarik kendaraan yang terperangkap di lumpur, pasir, atau medan sulit lainnya. Dalam situasi semacam ini, truk menggunakan kerekan atau kabel berdaya tarik tinggi untuk mengangkat kendaraan yang tersangkut kembali ke permukaan yang datar.

Berikut Jenis Truk Derek yang Umum Digunakan:

Derek Boom

Truk jenis ini biasanya dilengkapi dengan crane yang panjang dan kokoh serta hidrolik untuk menahan beban truk. Tujuan truk ini dibuat adalah untuk menolong kendaraan yang terperosok ke tempat yang curam atau di medan sulit lainnya.

Derek Hidrolik

Sesuai namanya, truk ini memanfaatkan sistem hidrolik untuk menciptakan daya angkat yang tidak tertandingi. Sistem ini bekerja dengan cara memompa cairan di dalam silinder. Kemudian, barulah tercipta tekanan yang cukup untuk mengangkat beban berat.

Baca juga: Rahasia di Balik Ketangguhan Truk Mercedes-Benz, DCVI Latih Mekanik dan Berikan Layanan Purna Jual Terbaik

Truk towing flatbed. dok: PMT Karoseri

Derek Hook and Chain

Derek hook and chain (kait dan tarik) menggunakan rantai kuat yang terhubung ke sasis kendaraan. Begitu terkunci, truk dapat mengangkat dan menderek kendaraan dengan mudah. Namun, ada satu kekhasan yang membuat derek kait dan tarik lebih cocok untuk jenis kendaraan tertentu.

Flat Bed

Untuk keamanan maksimal selama pengangkutan, lantai dari truk derek flat bed bisa diturunkan ke jalan. Truk ini memiliki platform datar. Dengan demikian, truk dapat mengangkat seluruh kendaraan ke atasnya.

Baca juga: Wujudkan Zero ODOL, Kesejahteraan Sopir Truk juga Perlu Diperhatikan

Tags: Astra UD TrucksDerekTrukTruk DerekUD Trucks
Previous Post

Warriors Manhauler, Kendaraan Angkutan Pekerja Tambang Buatan Karoseri Laksana

Next Post

Deretan Kendaraan yang Dibawa BAIC di Ajang GIIAS Semarang, Tawarkan Potongan Harga Spesial

Mato

Mato

Related Posts

Mengupas Tuntas VW e-Delivery, Truk Listrik Canggih Pesaing Berat di Perkotaan
Profil

Mengupas Tuntas VW e-Delivery, Truk Listrik Canggih Pesaing Berat di Perkotaan

13/12/2025
Produksi Mercedes-Benz eActros 400 Generasi Kedua Dimulai, Siap Kunci Dominasi Pasar Truk Listrik Eropa
Truk

Produksi Mercedes-Benz eActros 400 Generasi Kedua Dimulai, Siap Kunci Dominasi Pasar Truk Listrik Eropa

11/12/2025
Taklukkan Tambang Ekstrem, Scania Luncurkan ‘Sleipner’, Truk Listrik 8×4 Pertama di Dunia
Truk

Taklukkan Tambang Ekstrem, Scania Luncurkan ‘Sleipner’, Truk Listrik 8×4 Pertama di Dunia

11/12/2025
Pertumbuhan Logistik Meledak, Armada Isuzu Diserbu Pelaku Usaha Berkat Durabilitas dan Layanan On-Site
Truk

Pertumbuhan Logistik Meledak, Armada Isuzu Diserbu Pelaku Usaha Berkat Durabilitas dan Layanan On-Site

10/12/2025
Volvo Rilis Varian Baru Truk Listrik FL Electric 14-Ton dengan Jarak Tempuh 200 Km
Truk

Volvo Rilis Varian Baru Truk Listrik FL Electric 14-Ton dengan Jarak Tempuh 200 Km

10/12/2025
Mitsubishi Fuso Menggebrak! Aplikasi MyFuso Kini Lebih ‘Sakti’ dengan Tujuh Fitur Revolusioner
Truk

Mitsubishi Fuso Menggebrak! Aplikasi MyFuso Kini Lebih ‘Sakti’ dengan Tujuh Fitur Revolusioner

09/12/2025
Next Post
Deretan Kendaraan yang Dibawa BAIC di Ajang GIIAS Semarang, Tawarkan Potongan Harga Spesial

Deretan Kendaraan yang Dibawa BAIC di Ajang GIIAS Semarang, Tawarkan Potongan Harga Spesial

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Sponsor

Wealthy Photochromic Film
Hydrosoft Pro Wiper
Automatic Transmission Fluid

Sponsor

Hydrosoft Pro Wiper
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
redaksi@mobilkomersial.com

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com

No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com