• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
Mobil Komersial
Advertisement
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
Mobil Komersial
No Result
View All Result
Home Berita

Implementasi Biodiesel B35, Pangkas Emisi GRK Hingga 34,9 Juta Ton CO2e

Pada 1 Februari 2023 kemarin, penggunaan bahan bakar nabati (BBN) dengan campuran biodiesel 35% (B35) pada bahan bakar jenis solar resmi diimplementasikan

M. Bagas Putra by M. Bagas Putra
09/02/2023
in Berita
0
Implementasi Biodiesel B35, Pangkas Emisi GRK Hingga 34,9 Juta Ton CO2e

Pengisian BBM Solar/Foto: dok.Pertamina

0
SHARES
7
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

MobilKomersial.com — Setelah menyelesaikan rangkaian uji coba, Pemerintah kini resmi mengimplementasikan secara nasional penggunaan bahan bakar nabati (BBN) dengan campuran biodiesel 35% (B35) pada bahan bakar jenis solar pada 1 Februari 2023, kemarin.

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto mengatakan bahwa pemerintah optimis bahwa program B35 ini dapat menuai respon positif seperti program pendahulunya yaitu B30 dalam berbagai aspek indikator ekonomi, sosial, dan lingkungan.

Baca Juga: Kemenhub Naikkan Alokasi Subsidi Angkutan Perintis 2023, Berikan Layanan Terbaik di Daerah 3TP dan Perbatasan

“Implementasi B35 merupakan salah satu bentuk komitmen pemerintah untuk mengatasi krisis iklim dengan mengurangi emisi gas rumah kaca secara signifikan dan mendorong investasi untuk mencapai Net Zero Emission,” ujarnya mengutip keterangan resmi ESDM, Kamis (9/2/2023).

Implementasi Biodiesel B35/Foto: dok.ESDM

Seperti yang telah disampaikan Menteri ESDM pada konferensi pers capaian Kementerian ESDM (30/1), B35 ini dapat mengurangi impor solar dan diproyeksikan dapat menghemat devisa hingga Rp161,25 triliun, juga turut mengurangi emisi gas rumah kaca/GRK hingga 34,9 juta ton CO2e.

Sementara itu, Direktur Jenderal EBTKE Kementerian ESDM, Dadan Kusdiana menyampaikan bahwa penerapan program Biodiesel B35 ini dipastikan telah memperhatikan seluruh aspek, seperti daya kendaraan, mesin, material, pelumas, dan ruang bakar, termasuk emisi.

Baca Juga: Tak Hanya Euro 4, Pelumas Wealthy Optimus Kompatibel Untuk Mesin Diesel Euro 6

Dadan memaparkan bahwa dalam penerapan biodiesel B35 ini, Indonesia telah meningkatkan campuran FAME (Fatty Acid Methyl Ester) pada solar ini tanpa contoh karena penerapan biodiesel di negara lain sampai saat ini hanya sekitar 10%.

“Kesiapan program B35 hingga diluncurkan ini merupakan keterlibatan dari berbagai pihak. Yang dilakukan Indonesia adalah bukti dari kebersamaan, penerapan teknologi dan program yang dilakukan secara bertahap dan jauh ke depan,” ungkap Dadan.

Page 1 of 2
12Next
Tags: B35Bahan Bakar MinyakBahan Bakar NabatiBBMBBNBiodiesel B35Implementasi B35Solar
Previous Post

Tepat Untuk Mobil Listrik, Wealthy Nano Coolant Siap Jaga Suhu Baterai Tetap Stabil

Next Post

Hadir di IIMS 2023, DFSK Tampilkan Mobil Listrik Baru, Dari SUV Hingga Kendaraan Komersial

M. Bagas Putra

M. Bagas Putra

Related Posts

Pemprov Jawa Timur Sediakan 161 Bus Mudik Gratis 2023
Berita

Pemprov Jawa Timur Sediakan 161 Bus Mudik Gratis 2023

28/03/2023
Spesifikasi Bus Hino yang Menjadi Mobile Workshop Selama Mudik Lebaran 2023
Berita

Hino Sediakan 12 Posko Mudik Lebaran 24 Jam dan Bengkel Siaga

28/03/2023
Beri Layanan Optimal, Tim Satgas Jasa Marga Wujudkan Mudik Aman Berkesan
Berita

Beri Layanan Optimal, Tim Satgas Jasa Marga Wujudkan Mudik Aman Berkesan

28/03/2023
Kerahkan Bus Khusus, Hino Sebar Posko Mudik Dari Sumatera Hingga Jawa
Berita

Kerahkan Bus Khusus, Hino Sebar Posko Mudik Dari Sumatera Hingga Jawa

28/03/2023
Menjelang Mudik Lebaran 2023, Satlantas Polres Batang Bersama Dishub Periksa Kelaikan Bus
Berita

Menjelang Mudik Lebaran 2023, Satlantas Polres Batang Bersama Dishub Periksa Kelaikan Bus

25/03/2023
Pemkab Tangerang Adakan Mudik Gratis 2023 Dengan Bus, Tersedia Kuota 1.450 Penumpang
Berita

Pemkab Tangerang Adakan Mudik Gratis 2023 Dengan Bus, Tersedia Kuota 1.450 Penumpang

24/03/2023
Next Post
Hadir di IIMS 2023, DFSK Tampilkan Mobil Listrik Baru, Dari SUV Hingga Kendaraan Komersial

Hadir di IIMS 2023, DFSK Tampilkan Mobil Listrik Baru, Dari SUV Hingga Kendaraan Komersial

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Sponsor

Wealthy Photochromic Film
Hydrosoft Pro Wiper
Automatic Transmission Fluid

Sponsor

Hydrosoft Pro Wiper
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

26/11/2020
Merasakan Kenyamanan Sleeper Bus PO Kalingga Jaya dari Semarang ke Jakarta

Daftar Harga Tiket Bus Untuk Mudik Lebaran 2023

17/03/2023
PO Tiara Mas Punya Rute Bus Jakarta-Lombok, Segini Tarifnya

PO Tiara Mas Punya Rute Bus Jakarta-Lombok, Segini Tarifnya

27/10/2022
3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

18/10/2022

Perum Damri Lagi Buka Lowongan Kerja, Lihat Kriterianya

2
MG Luncurkan SUV Baru Minggu Depan, MG HS PHEV?

MG Luncurkan SUV Baru Minggu Depan, MG HS PHEV?

1
Serbu!, Wuling Punya Promo Menarik Selama Februari 2023, DP Ringan Hingga Free Service

Serbu!, Wuling Punya Promo Menarik Selama Februari 2023, DP Ringan Hingga Free Service

1
Khusus Mobil Listrik, Goodyear Sebut Ban Electric Drive GT Cocok di Segala Musim

Khusus Mobil Listrik, Goodyear Sebut Ban Electric Drive GT Cocok di Segala Musim

1
Pemprov Jawa Timur Sediakan 161 Bus Mudik Gratis 2023

Pemprov Jawa Timur Sediakan 161 Bus Mudik Gratis 2023

28/03/2023
Catat!, Biaya Perawatan DFSK Super Cab Hanya Rp6.859 Per Hari

Cara DFSK Berikan Rasa Peace Of Mind Kepada Pelanggan Pikap Super Cab

28/03/2023
Spesifikasi Bus Hino yang Menjadi Mobile Workshop Selama Mudik Lebaran 2023

Hino Sediakan 12 Posko Mudik Lebaran 24 Jam dan Bengkel Siaga

28/03/2023
Beri Layanan Optimal, Tim Satgas Jasa Marga Wujudkan Mudik Aman Berkesan

Beri Layanan Optimal, Tim Satgas Jasa Marga Wujudkan Mudik Aman Berkesan

28/03/2023

Recent News

Pemprov Jawa Timur Sediakan 161 Bus Mudik Gratis 2023

Pemprov Jawa Timur Sediakan 161 Bus Mudik Gratis 2023

28/03/2023
Catat!, Biaya Perawatan DFSK Super Cab Hanya Rp6.859 Per Hari

Cara DFSK Berikan Rasa Peace Of Mind Kepada Pelanggan Pikap Super Cab

28/03/2023
Spesifikasi Bus Hino yang Menjadi Mobile Workshop Selama Mudik Lebaran 2023

Hino Sediakan 12 Posko Mudik Lebaran 24 Jam dan Bengkel Siaga

28/03/2023
Beri Layanan Optimal, Tim Satgas Jasa Marga Wujudkan Mudik Aman Berkesan

Beri Layanan Optimal, Tim Satgas Jasa Marga Wujudkan Mudik Aman Berkesan

28/03/2023
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
redaksi@mobilkomersial.com

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com

No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com