• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
Mobil Komersial
Advertisement
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
Mobil Komersial
No Result
View All Result
Home Berita

Kemenhub Ajak Warga Naik Kendaraan Umum Agar Bebas Macet

mobkom by mobkom
12/12/2022
in Berita
0
Kemenhub Ajak Warga Naik Kendaraan Umum Agar Bebas Macet
0
SHARES
0
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

MobilKomersial.com — Kementerian Perhubungan melalui Direktorat Jenderal Perhubungan Darat menggelar Gerakan Nasional kembali Ke Angkutan Umum di kota Palembang, Yogyakarta dan Semarang, yang bertujuan untuk menaikkan minat masyarakat naik angkutan umum.

Direktur Sarana Transportasi Jalan Kementerian Perhubungan, Danto Restyawan mengatakan bahwa mengenai kehadiran angkutan umum, perlu adanya intervensi pemerintah untuk mengambil alih risiko penyediaan layanan angkutan umum yang memadai dan memenuhi standar pelayanan minimal, melalui program Subsidi Pembelian Layanan Angkutan Penumpang Umum Perkotaan Buy The Service (BTS).

“Kota-kota besar di Indonesia, bahkan di kota-kota dengan skala yang lebih kecil, permasalahan kemacetan lalu lintas telah mengemuka menjadi permasalahan sosial yang akut,” katanya dalam keterangan tertulis, Senin (12/12/2022).

Baca juga: Diminati Masyarakat, Kemenhub Tambah 5 Rute Baru Angkot di Palembang

Menurut Danto, pertumbuhan dan pertambahan penduduk yang cepat, meningkatnya urbanisasi, lambatnya perluasan sarana jalan, kualiatas layanan angkutan umum yang kurang memadai, serta bertambahnya penggunaan kendaraan pribadi dengan pertumbuhan yang sangat cepat tentu menimbulkan dampak baru bagi sebuah kota.

“Bukan saja menimbulkan kemacetan, tetapi juga kesemrawutan lalu lintas, polusi, hingga meningkatnya angka kecelakaan. Untuk mengurangi dampak seperti itu, maka perlu intervensi pemerintah,” ujarnya..

Melalui kehadiran BTS yang diberikan, kata Danto, diharapkan dapat memberikan stimulus pengembangan angkutan penumpang umum perkotaan, meningkatkan minat penggunaan angkutan umum, dan menghadirkan kemudahan mobilitas Kawasan Perkotaan.

Baca juga: Desain Unik Pikap Listrik Baru Milik Angkatan Darat AS, Punya Tenaga Besar

“Program ini juga didukung oleh teknologi telematika melalui penggunaan fleet management system, website, executive dashboard, serta aplikasi Teman Bus untuk memberikan kemudahan bagi regulator, operator dan pengguna,” ungkapnya.

Melalui aplikasi Teman Bus, lanjut Danto, masyarakat juga mendapatkan informasi secara real time rute bus, jadwal dan posisi bus. Selain itu juga telah digunakan sistem pembayaran digital berbasis chip dan Qris

“Untuk mensosialisasikan program BTS Teman Bus kepada masyarakat luas digunakan dengan 2 cara yakni melalui media sosial dan juga dapat dilakukan melalui pencanangan program Gerakan Nasional Kembali Ke Angkutan Umum (GNKAU),” imbuhnya.

Sebagaimana di ketahui bersama, bahwa Program Sosialisasi GNKAU dimaksudkan untuk mengajak kembali masyarakat umum menggunakan angkutan umum diberbagai kota khususnya penggunaan BRT Buy the Service di wilayah Yogyakarta yang juga telah terintegrasi dengan layanan Trans Jogja yang dikelola oleh Pemerintah Provinsi DI Yogyakarta.

Baca juga: MMKSI Berikan Promo Aksesori Bagi Pemilik Xpander dan Pajero Sport

Previous Post

MMKSI Berikan Promo Aksesori Bagi Pemilik Xpander dan Pajero Sport

Next Post

Deretan Truk Listrik Baru Volvo, dari Angkut Sampah Hingga Konstruksi

mobkom

mobkom

Related Posts

Jasa Marga Catat 26.751 Kendaraan Tinggalkan Jakarta Lewat GT Cikampek Saat Libur Imlek
Berita

Libur Hari Raya Nyepi, Jasa Marga Sebut 899.098 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek

23/03/2023
Menhub Imbau Masyarakat Tak Mudik Dengan Sepeda Motor
Berita

Menhub Imbau Masyarakat Tak Mudik Dengan Sepeda Motor

23/03/2023
Wuling Pilih Alvez Jadi Grand Prize Top Spender GOTF 2023
Berita

Wuling Pilih Alvez Jadi Grand Prize Top Spender GOTF 2023

23/03/2023
Mobil Listrik BMW iX xDrive40 Resmi Diserahkan Kepada Pelanggan
Berita

Mobil Listrik BMW iX xDrive40 Resmi Diserahkan Kepada Pelanggan

23/03/2023
Mulai Juni 2023 Gerbang Tol Bali Mandara Uji Coba Sistem Nirsentuh
Berita

Mulai Juni 2023 Gerbang Tol Bali Mandara Uji Coba Sistem Nirsentuh

21/03/2023
Antsipasi Lonjakan Kendaraan di Jalan Tol Saat Mudik Lebaran, Kemenhub Siapkan Rekayasa Lalu Lintas
Berita

Antsipasi Lonjakan Kendaraan di Jalan Tol Saat Mudik Lebaran, Kemenhub Siapkan Rekayasa Lalu Lintas

20/03/2023
Next Post
Deretan Truk Listrik Baru Volvo, dari Angkut Sampah Hingga Konstruksi

Deretan Truk Listrik Baru Volvo, dari Angkut Sampah Hingga Konstruksi

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Sponsor

Wealthy Photochromic Film
Hydrosoft Pro Wiper
Automatic Transmission Fluid

Sponsor

Hydrosoft Pro Wiper
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

26/11/2020
3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

18/10/2022
PO Tiara Mas Punya Rute Bus Jakarta-Lombok, Segini Tarifnya

PO Tiara Mas Punya Rute Bus Jakarta-Lombok, Segini Tarifnya

27/10/2022
Merasakan Kenyamanan Sleeper Bus PO Kalingga Jaya dari Semarang ke Jakarta

Daftar Harga Tiket Bus Untuk Mudik Lebaran 2023

17/03/2023

Perum Damri Lagi Buka Lowongan Kerja, Lihat Kriterianya

2
MG Luncurkan SUV Baru Minggu Depan, MG HS PHEV?

MG Luncurkan SUV Baru Minggu Depan, MG HS PHEV?

1
Serbu!, Wuling Punya Promo Menarik Selama Februari 2023, DP Ringan Hingga Free Service

Serbu!, Wuling Punya Promo Menarik Selama Februari 2023, DP Ringan Hingga Free Service

1
Khusus Mobil Listrik, Goodyear Sebut Ban Electric Drive GT Cocok di Segala Musim

Khusus Mobil Listrik, Goodyear Sebut Ban Electric Drive GT Cocok di Segala Musim

1
Jasa Marga Catat 26.751 Kendaraan Tinggalkan Jakarta Lewat GT Cikampek Saat Libur Imlek

Libur Hari Raya Nyepi, Jasa Marga Sebut 899.098 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek

23/03/2023
Mitsubishi Pamerkan XFC Concept di IIMS 2023

Lanjutkan Road Show, Mitsubishi XFC Concept Singgah di Kota Bandung

23/03/2023
Menhub Imbau Masyarakat Tak Mudik Dengan Sepeda Motor

Menhub Imbau Masyarakat Tak Mudik Dengan Sepeda Motor

23/03/2023
Calon Generasi Baru Mitsubishi Triton Tampil di Thailand

Calon Generasi Baru Mitsubishi Triton Tampil di Thailand

23/03/2023

Recent News

Jasa Marga Catat 26.751 Kendaraan Tinggalkan Jakarta Lewat GT Cikampek Saat Libur Imlek

Libur Hari Raya Nyepi, Jasa Marga Sebut 899.098 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek

23/03/2023
Mitsubishi Pamerkan XFC Concept di IIMS 2023

Lanjutkan Road Show, Mitsubishi XFC Concept Singgah di Kota Bandung

23/03/2023
Menhub Imbau Masyarakat Tak Mudik Dengan Sepeda Motor

Menhub Imbau Masyarakat Tak Mudik Dengan Sepeda Motor

23/03/2023
Calon Generasi Baru Mitsubishi Triton Tampil di Thailand

Calon Generasi Baru Mitsubishi Triton Tampil di Thailand

23/03/2023
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
redaksi@mobilkomersial.com

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com

No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com