• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
Mobil Komersial
Advertisement
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
Mobil Komersial
No Result
View All Result
Home Berita

E-Inobus Garapan PT INKA Diapresiasi Karena Terlibat Dalam KTT G20 di Bali

mobkom by mobkom
01/12/2022
in Berita
0
E-Inobus Garapan PT INKA Diapresiasi Karena Terlibat Dalam KTT G20 di Bali
0
SHARES
6
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

MobilKomersial.com — Setelah menggelar pelaksanaan Presidensi G20 di Bali, Pemerintah Indonesia banyak memberikan apresiasi atas kontribusi seluruh perusahaan yang terlibat dalam acara KTT G20 termasuk kendaraan-kendaraan listrik.

Salah satunya yakni E-Inobus yang merupakan bus listrik garapan PT INKA, di KTT G20 Bali bus berkelir merah itu digunakan untuk mengantar delegasi ke titik-titik yang sudah di tentukan oleh Kementerian Perhubungan. 

Baca juga: Suzuki Bersama Komunitas Salurkan Bantuan Untuk Korban Gempa Cianjur

Menteri BUMN Erick Thohir mengapresiasi berbagai pihak yang telah berdedikasi demi suksesnya Presidensi G20 Indonesia. Ia menyebutkan dibalik suksesnya pelaksanaan salah satu perhelatan dunia ini, banyak pihak yang bekerja keras luar biasa.

“Dalam transisi energi, BUMN juga mendukung terciptanya Electric Vehicle Ecosystem dengan memproduksi Bus Listrik oleh INKA,” kata Erick saat menggelar malam apresiasi dukungan BUMN dalam G20.

Baca juga: Dekatkan Diri Ke Konsumen, Chery Hadirkan Pop Up Showroom Di 7 Kota Besar Indonesia

Sementara Senior Manager TJSL PT INKA (Persero), Bambang Ramadhiarto mengatakan bahwa Bus Listrik yang dihadirkan dalam perhelatan G20 di Bali merupakan bukti kontribusi PT INKA (Persero) dalam mensukseskan acara tersebut.

“Kehadiran bus listrik E-Inobus PT INKA adalah bukti kompetensi kami kepada dunia bahwa Indonesia juga mampu memproduksi bus listrik. G20 menjadi momentum yang berharga bagi INKA untuk menunjukkan kemampuan terbaiknya,” kata Bambang.

Baca juga: 7 Penyebab Mesin Diesel Tak Mau Dinyalakan

Usai menjadi sarana transportasi delegasi di KTT G20 di Bali sebanyak 24 unit, E-Inobus kini sudah ada di Jakarta. Sebanyak 5 unit E-Inobus saat ini berada di TMII untuk uji coba transportasi wisata hingga tanggal 15 Desember 2022.

Dalam perhelatan KTT G20 kemarin, E-Inobus telah dioperasikan oleh Perum Damri dan sudah mengangkut sekitar 3.600-an penumpang, bus listrik tesebut telah melayani 3 rute di Nusa Dua dan melayani operasional di dalam  bandara melayani penumpang dari pesawat ke ruang tunggu bandara pulang-pergi.

Baca juga: Menjelang Akhir Tahun, Bus Kabin Nyaman Bisa Jadi Pilihan Untuk Liburan

Previous Post

Tempuh Jarak 475 Km, Generasi Baru Mercedes-Benz eSprinter Siap Dijual Tahun Depan

Next Post

Perluas Ekosistem Astra, Isuzu Dan Peugeot Gabung Platform Seva

mobkom

mobkom

Related Posts

Wuling Pamer Pikap Formo Max di Dalam Pasar BSD
Berita

Wuling Pamer Pikap Formo Max di Dalam Pasar BSD

07/02/2023
Begini Cara DCVI Tingkatkan Layanan Terbaik Untuk Pelanggan Truk dan Bus Mercedes-Benz Se-Indonesia
Berita

Begini Cara DCVI Tingkatkan Layanan Terbaik Untuk Pelanggan Truk dan Bus Mercedes-Benz Se-Indonesia

07/02/2023
DAF Kuasai Marketshare Penjualan Truk di 6 Negara Eropa
Berita

DAF Kuasai Marketshare Penjualan Truk di 6 Negara Eropa

06/02/2023
Berita

Resmi, Honda Pasok Power Unit Tim Balap F1 Red Bull Group Hingga Tahun 2025

06/02/2023
Punya Segudang Fitur, Pikap Wuling Formo Max Grebek Pasar di Wilayah Bandung, Jawa Barat
Berita

Punya Segudang Fitur, Pikap Wuling Formo Max Grebek Pasar di Wilayah Bandung, Jawa Barat

06/02/2023
Usung Konsep Baru, GJAW 2023 Siap Dongkrak Penjualan Industri Otomotif Indonesia
Berita

Jakarta Concert Week Ramaikan GJAW 2023, Tampilkan Noah Hingga Ahmad Dhani Project

06/02/2023
Next Post
Perluas Ekosistem Astra, Isuzu Dan Peugeot Gabung Platform Seva

Perluas Ekosistem Astra, Isuzu Dan Peugeot Gabung Platform Seva

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Sponsor

Wealthy Photochromic Film
Hydrosoft Pro Wiper
Automatic Transmission Fluid

Sponsor

Hydrosoft Pro Wiper
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

26/11/2020
Bus Listrik di Surabaya Berhenti Beroperasi, Pemkot Bilang Begini

Bus Listrik di Surabaya Berhenti Beroperasi, Pemkot Bilang Begini

13/01/2023
3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

18/10/2022
Sambungkan Aceh Hingga Lampung, Tol Trans Sumatera Telah Beroperasi 738,46 Km

Sambungkan Aceh Hingga Lampung, Tol Trans Sumatera Telah Beroperasi 738,46 Km

01/02/2023
Jasa Marga Catat 137 Ribu Kendaraan Mulai Tinggalkan Jabotabek

Jasa Marga Catat 137 Ribu Kendaraan Mulai Tinggalkan Jabotabek

0
Penjualan Ritel Suzuki Meningkat, All New Ertiga dan XL 7 Paling Laris

Penjualan Ritel Suzuki Meningkat, All New Ertiga dan XL 7 Paling Laris

0
Jerman Rancang Pengisian Daya Listrik Nirkabel, Tertanam Di Bawah Jalan Raya

Jerman Rancang Pengisian Daya Listrik Nirkabel, Tertanam Di Bawah Jalan Raya

0
Asap Hitam atau Putih Keluar dari Knalpot Kendaraan, Smoke Stop Treatment dari Wealthy Solusinya

Asap Hitam atau Putih Keluar dari Knalpot Kendaraan, Smoke Stop Treatment dari Wealthy Solusinya

0
Sejarah PO Rosalia Indah: Dari 1 Unit Colt Diesel Hingga Miliki Bus Double Decker Terbanyak

Sejarah PO Rosalia Indah: Dari 1 Unit Colt Diesel Hingga Miliki Bus Double Decker Terbanyak

07/02/2023
Tempuh Perjalanan 1.281 Km, Segini Harga Tiket Bus Jakarta-Padang

Tempuh Perjalanan 1.281 Km, Segini Harga Tiket Bus Jakarta-Padang

07/02/2023
Museum Truk Unimog Kini Tampilkan Seluruh Generasinya Sejak 1947

Museum Truk Unimog Kini Tampilkan Seluruh Generasinya Sejak 1947

07/02/2023
Wuling Pamer Pikap Formo Max di Dalam Pasar BSD

Wuling Pamer Pikap Formo Max di Dalam Pasar BSD

07/02/2023

Recent News

Sejarah PO Rosalia Indah: Dari 1 Unit Colt Diesel Hingga Miliki Bus Double Decker Terbanyak

Sejarah PO Rosalia Indah: Dari 1 Unit Colt Diesel Hingga Miliki Bus Double Decker Terbanyak

07/02/2023
Tempuh Perjalanan 1.281 Km, Segini Harga Tiket Bus Jakarta-Padang

Tempuh Perjalanan 1.281 Km, Segini Harga Tiket Bus Jakarta-Padang

07/02/2023
Museum Truk Unimog Kini Tampilkan Seluruh Generasinya Sejak 1947

Museum Truk Unimog Kini Tampilkan Seluruh Generasinya Sejak 1947

07/02/2023
Wuling Pamer Pikap Formo Max di Dalam Pasar BSD

Wuling Pamer Pikap Formo Max di Dalam Pasar BSD

07/02/2023
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
redaksi@mobilkomersial.com

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com

No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com