• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
Mobil Komersial
Advertisement
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
Mobil Komersial
No Result
View All Result
Home Berita

Mengenal I-Shift Pada Bus dan Truk Volvo

mobkom by mobkom
27/11/2020
in Berita
0
0
SHARES
8
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Jakarta, MobilKomersial.com – Sejumlah merek bus dan truk kini semakin berlomba menghadirkan teknologi, agar kenyamanan dan keamanan selama berkendara semakin terjamin. 

Selain itu, teknologi juga semakin memudahkan pengemudi dalam mengemudikan kendaraannya. Apalagi untuk bus dan truk yang memiliki ukuran besar dan panjang, tentunya harus memiliki kemampuan tersendiri.

Untuk itulah, sejumlah merek kendaraan bus dan truk menghadirkan teknologi pada transmisi kendaraannya. Tujuannya adalah selain untuk mendapatkan performa kendaraan yang lebih maksimal dan nyaman, juga agar pengemudi dapat lebih fokus melihat jalan saat mengendarai bus atau truk.

Baca Juga : Volvo Trucks Akan Luncurkan Rangkaian Truk Listrik di Eropa pada 2021

Salah satu merek asal Swedia, Volvo telah memiliki teknologi I-Shift pada transmisi kendaraannya sejak 2001 pada unit truknya, dan 2004 diperkenalkan untuk unit bus miliknya. Lalu, bagaimana cara kerja I-Shift pada truk dan bus Volvo?

Sama seperti merek bus dan truk yang memiliki teknologi serupa, I-Shift merupakan sebuah transmisi dengan cara kerja otomatis tapi manual atau AMT (Automated Manual Transmision). Transmisi AMT sendiri merupakan transmisi yang perpindahan gigi beserta pengaturannya diatur oleh sistem pada modul komputer. 

Cara kerjanya I-Shif juga sama dengan transmisi AMT pada umumnya, perpindahan gigi dan aktivas kopling menggunakan pompa aktuator selenoid yang punya fungsi menekan dan menggeser kopling ke tingkat yang dibutuhkan.

Kemudian perintah untuk pindah gigi dan aktivasi kopling diperintahkan melalui modul transmisi dan ECU (Electronic Control Unit) dari girboks I-Shift itu sendiri. 

Baca Juga : Beli UD Trucks, Isuzu Jalin Kerjasama dengan Volvo Bikin Aliansi

Lalu ECU pada girboks I-Shift akan membaca beberapa parameter untuk menentukan perpindahan gigi, dengan membaca kecepatan mobil, putaran mesin, sudut elevasi jalan, dan input dari pedal gas. 

Perintah untuk menaikkan atau menurunkan posisi gigi diperoleh dari ECU transmisi I-Shift dan modul transmisi. Ketika salah satu dari beberapa parameter itu tercapai maka transmisi akan berpindah posisi baik naik ataupun turun. 

Previous Post

Karoseri Tentrem Perkenalkan Generasi Baru Avante H8X, Single Glass Tren Lagi?

Next Post

Hampir Rampung, Tol Serang – Panimbang Seksi 1 Siap Dukung Arus Mudik Lebaran 2021

mobkom

mobkom

Related Posts

Dekatkan Diri Ke Konsumen, PT GMM Resmikan Cabang Baru FAW Trucks di Semarang
Berita

Dekatkan Diri Ke Konsumen, PT GMM Resmikan Cabang Baru FAW Trucks di Semarang

31/01/2023
Lancarkan Arus Logistik, Pembangunan Jalan Tol Akses Patimban Resmi Dimulai
Berita

Lancarkan Arus Logistik, Pembangunan Jalan Tol Akses Patimban Resmi Dimulai

30/01/2023
Berpotensi Timbulkan Kecelakaan, Polisi Tindak Truk ODOL Dengan Tilang Manual
Berita

Berpotensi Timbulkan Kecelakaan, Polisi Tindak Truk ODOL Dengan Tilang Manual

30/01/2023
Sambangi Kota Medan, Honda All New BR-V Pop Park Sajikan Ragam Permainan dan Hiburan
Berita

Sambangi Kota Medan, Honda All New BR-V Pop Park Sajikan Ragam Permainan dan Hiburan

30/01/2023
Hyundai Lanjutkan Kesuksesan Stargazer di Wilayah Makassar Dengan ‘Hyundai Hadir Untukmu’
Berita

Hyundai Lanjutkan Kesuksesan Stargazer di Wilayah Makassar Dengan ‘Hyundai Hadir Untukmu’

28/01/2023
DFSK Flight Service, Cara DFSK Terapkan Layanan Purna Jual yang Cepat, Hemat dan Professional
Berita

DFSK Flight Service, Cara DFSK Terapkan Layanan Purna Jual yang Cepat, Hemat dan Professional

28/01/2023
Next Post
Hampir Rampung, Tol Serang – Panimbang Seksi 1 Siap Dukung Arus Mudik Lebaran 2021

Hampir Rampung, Tol Serang - Panimbang Seksi 1 Siap Dukung Arus Mudik Lebaran 2021

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Sponsor

Wealthy Photochromic Film
Hydrosoft Pro Wiper
Automatic Transmission Fluid

Sponsor

Hydrosoft Pro Wiper
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

26/11/2020
Bus Listrik di Surabaya Berhenti Beroperasi, Pemkot Bilang Begini

Bus Listrik di Surabaya Berhenti Beroperasi, Pemkot Bilang Begini

13/01/2023
3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

18/10/2022
PO Tiara Mas Punya Rute Bus Jakarta-Lombok, Segini Tarifnya

PO Tiara Mas Punya Rute Bus Jakarta-Lombok, Segini Tarifnya

27/10/2022
Jasa Marga Catat 137 Ribu Kendaraan Mulai Tinggalkan Jabotabek

Jasa Marga Catat 137 Ribu Kendaraan Mulai Tinggalkan Jabotabek

0
Penjualan Ritel Suzuki Meningkat, All New Ertiga dan XL 7 Paling Laris

Penjualan Ritel Suzuki Meningkat, All New Ertiga dan XL 7 Paling Laris

0
Jerman Rancang Pengisian Daya Listrik Nirkabel, Tertanam Di Bawah Jalan Raya

Jerman Rancang Pengisian Daya Listrik Nirkabel, Tertanam Di Bawah Jalan Raya

0
Asap Hitam atau Putih Keluar dari Knalpot Kendaraan, Smoke Stop Treatment dari Wealthy Solusinya

Asap Hitam atau Putih Keluar dari Knalpot Kendaraan, Smoke Stop Treatment dari Wealthy Solusinya

0
Begini Perjalanan PO Eurostar Menggeluti Dunia Transportasi Pariwisata

Merawat Bus Ala PO Eurostar, Rutin Pemeriksaan Sebelum Digunakan

31/01/2023
Dekatkan Diri Ke Konsumen, PT GMM Resmikan Cabang Baru FAW Trucks di Semarang

Dekatkan Diri Ke Konsumen, PT GMM Resmikan Cabang Baru FAW Trucks di Semarang

31/01/2023
Agar Mobil Tetap Bersih Saat Mencuci Sendiri, Pahami Langkah-Langkah Berikut

Agar Mobil Tetap Bersih Saat Mencuci Sendiri, Pahami Langkah-Langkah Berikut

31/01/2023
Tiba di Kota Pahlawan, Wuling Formo Max Siap ‘Untungkan’ Segala Jenis Usaha di Surabaya

Tiba di Kota Pahlawan, Wuling Formo Max Siap ‘Untungkan’ Segala Jenis Usaha di Surabaya

31/01/2023

Recent News

Begini Perjalanan PO Eurostar Menggeluti Dunia Transportasi Pariwisata

Merawat Bus Ala PO Eurostar, Rutin Pemeriksaan Sebelum Digunakan

31/01/2023
Dekatkan Diri Ke Konsumen, PT GMM Resmikan Cabang Baru FAW Trucks di Semarang

Dekatkan Diri Ke Konsumen, PT GMM Resmikan Cabang Baru FAW Trucks di Semarang

31/01/2023
Agar Mobil Tetap Bersih Saat Mencuci Sendiri, Pahami Langkah-Langkah Berikut

Agar Mobil Tetap Bersih Saat Mencuci Sendiri, Pahami Langkah-Langkah Berikut

31/01/2023
Tiba di Kota Pahlawan, Wuling Formo Max Siap ‘Untungkan’ Segala Jenis Usaha di Surabaya

Tiba di Kota Pahlawan, Wuling Formo Max Siap ‘Untungkan’ Segala Jenis Usaha di Surabaya

31/01/2023
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
redaksi@mobilkomersial.com

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com

No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com