• Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
Mobil Komersial
Advertisement
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
Mobil Komersial
No Result
View All Result
Home Truk

Fitur yang Ditawarkan Mitsubishi Fuso Fighter X FM65F Tractor Head 4×2

Mato by Mato
23/09/2025
in Truk
0
Mitsubishi Fuso Luncurkan Truk Baru FM65F Tractor Head 4×2

Mitsubishi Fuso FM65F Tractor Head 4x2. Foto: MobilKomersial.com/Mato

0
SHARES
56
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

MobilKomersial.com — Mitsubishi Fuso FIghter X FM65F Tractor Head 4×2 yang diluncurkan PT Krama Yudha Tiga berlian Motors (KTB) untuk kebutuhan insdustri logistik memiliki fitur lengkap dan kenyamanan serta keamanan kabin yang baik.

General Manager Product Strategy Unit PT KTB, Bayu Aprizal mengungkapkan bahwa sebelum dipasarkan, pihaknya telah melakukan uji coba ke 10 perusahaan untuk menggunakan truk baru FM65F Tractor Head 4×2 yang berlangsung selama 3 bulan untuk wilayah Jabodetabek.

“Jadi total selama 3 bulan itu, masing-masing perusahaan ada yang menggunakan truk tersebut untuk mengantarkan logistik, dipakai bervariasi ada yang 1 minggu ada juga yang pakai selama 2 minggu,” kata Bayu di Jakarta beberapa waktu lalu.

Baca juga: Mitsubishi Fuso Luncurkan Truk Baru FM65F Tractor Head 4×2

Tempat istirahat pengemudi di kabin. Foto: MobilKomersial.com/Mato

Seperti diketahui bahwa truk anyar ini dilengkapi dengan kabin modern dan rigid yang dirancang dengan kaca depan lebih lebar untuk memberikan jarak pandang maksimal sehingga menambah keamanan bagi pengemudi saat di jalan.

Kabin yang nyaman didukung oleh kursi pengemudi yang telah dilengkapi dengan suspensi udara. Posisi jok dapat diatur jarak dan kemiringan sudutnya, lalu kemudi juga dapat diatur tinggi dan jaraknya, serta sping yang ditingkatkan untuk kenyamanan pengemudi.

Selain itu fitur keamanan dan kenyamanan pada Mitsubishi Fuso FIghter X FM65F Tractor Head 4×2 telah menggunakan R12T rear axle, improved spring, adjustable coupler serta pengereman ABS dengan adjuster otomatis.

Baca juga: Penuhi Kebutuhan Logistik, Mitsubishi Fuso FM65F Tractor Head 4×2 Dibandrol Rp 943 Jutaan

Radius putar dari truk baru Mitsubishi Fuso ini mencapai 6,4 meter sehingga memudahkan pengemudi saat bermanuver untuk berbelok ataupun saat sedang melakukan parkir di tempat yang agak sulit untuk kendaraan besar.

Kemudian pada Mitsubishi Fuso FIghter X FM65F Tractor Head 4×2 juga sudah dilengkapi dengan Telematic System seperti truk Mitsubishi Fuso lainnya, sistem tersebut dapat memantau lokasi kendaraan secara real time serta memberi informasi posisi, arah, kecepatan dan sejarah rute yang ditempuh kendaraan.

Adapun Telematic System dapat mengevaluasi dan memberikan laporan terhadap truk tersebut, bisa mengetahui cara berkendara sopir, managemen truk, rencana order pekerjaan. Semua itu bisa dipantau melalui ponsel ataupun komputer.

Bagi konsumen yang hendak membeli Mitsubishi Fuso FIghter X FM65F Tractor Head 4×2 untuk kebutuhan bisnis transportasi logistiknya bakal mendapatkan paket pembelian dari PT KTB berupa:

-Rotary lamp
-Toolbox assy
-Bracket spare tire assy
-Base plate assy
-Fifth wheel corrugate plate assy
-Tire stopper
-Wheelhouse assy LH/RH
-SUPD assy LH/RH

Baca juga: Sebelum Dipasarkan, Mitsubishi Fuso FM65F Tractor Head 4×2 Diuji Coba 10 Perusahaan di Jabodetabek

Tags: FusoKrama Yudha Tiga Berlian MotorsKTBMitsubishi FusoMitsubishi Fuso FIghter X FM65F Tractor Head 4x2
Previous Post

Rahasia di Balik Ketangguhan Truk Mercedes-Benz, DCVI Latih Mekanik dan Berikan Layanan Purna Jual Terbaik

Next Post

New Carry dan Fronx Jadi Kunci Rekor Penjualan Suzuki Yang Meroket di Agustus 2025

Mato

Mato

Related Posts

Mengupas Tuntas VW e-Delivery, Truk Listrik Canggih Pesaing Berat di Perkotaan
Profil

Mengupas Tuntas VW e-Delivery, Truk Listrik Canggih Pesaing Berat di Perkotaan

13/12/2025
Produksi Mercedes-Benz eActros 400 Generasi Kedua Dimulai, Siap Kunci Dominasi Pasar Truk Listrik Eropa
Truk

Produksi Mercedes-Benz eActros 400 Generasi Kedua Dimulai, Siap Kunci Dominasi Pasar Truk Listrik Eropa

11/12/2025
Taklukkan Tambang Ekstrem, Scania Luncurkan ‘Sleipner’, Truk Listrik 8×4 Pertama di Dunia
Truk

Taklukkan Tambang Ekstrem, Scania Luncurkan ‘Sleipner’, Truk Listrik 8×4 Pertama di Dunia

11/12/2025
Pertumbuhan Logistik Meledak, Armada Isuzu Diserbu Pelaku Usaha Berkat Durabilitas dan Layanan On-Site
Truk

Pertumbuhan Logistik Meledak, Armada Isuzu Diserbu Pelaku Usaha Berkat Durabilitas dan Layanan On-Site

10/12/2025
Volvo Rilis Varian Baru Truk Listrik FL Electric 14-Ton dengan Jarak Tempuh 200 Km
Truk

Volvo Rilis Varian Baru Truk Listrik FL Electric 14-Ton dengan Jarak Tempuh 200 Km

10/12/2025
Mitsubishi Fuso Menggebrak! Aplikasi MyFuso Kini Lebih ‘Sakti’ dengan Tujuh Fitur Revolusioner
Truk

Mitsubishi Fuso Menggebrak! Aplikasi MyFuso Kini Lebih ‘Sakti’ dengan Tujuh Fitur Revolusioner

09/12/2025
Next Post
Selain Carry, Suzuki APV Masih Jadi Primadona Di Pasar Fleet Indonesia

New Carry dan Fronx Jadi Kunci Rekor Penjualan Suzuki Yang Meroket di Agustus 2025

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Sponsor

Wealthy Photochromic Film
Hydrosoft Pro Wiper
Automatic Transmission Fluid

Sponsor

Hydrosoft Pro Wiper
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
redaksi@mobilkomersial.com

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com

No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com