• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
Mobil Komersial
Advertisement
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
Mobil Komersial
No Result
View All Result
Home Berita

Tak Hanya Mobil Penumpang, GJAW 2023 Juga Menampilkan Kendaraan Niaga

Selain para Agen Pemegan Merek (APM) menampilkan line-up kendaraan penumpang dalam gelaran Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2023, ada juga Isuzu yang menjadi satu-satunya memajang kendaraan niaga.

Mato by Mato
11/03/2023
in Berita, Pikap, Truk
0
Tak Hanya Mobil Penumpang, GJAW 2023 Juga Menampilkan Kendaraan Niaga

Traga yang dijadikan Bengkel Isuzu Berjalan (BIB). dok: MobilKomersial.com/Mato

0
SHARES
25
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

MobilKomersial.com — Selain para Agen Pemegan Merek (APM) menampilkan line-up kendaraan penumpang dalam gelaran Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2023, ada juga Isuzu yang menjadi satu-satunya memajang kendaraan niaga.

Menempati booth Hall A3 JCC, Senayan dengan mengusung tema mining, PT Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI) turut serta berpartisipasi untuk kedua kalinya dalam pameran otomotif GJAW 2023 ini.

Baca juga: Goodyear Kembangkan Teknologi SightLine, Bisa Monitor Kondisi Ban Kendaraan Niaga

All New Isuzu D-Max DC Double Cabin spesifikasi tambang. dok: MobilKomersial.com/Mato

“Isuzu menampilkan Traga dengan aplikasi Bengkel Isuzu Berjalan, All New Isuzu D-Max DC Double Cabin dan All New Isuzu D-Max Single Cabin. Ajang ini diharapkan dapat membantu meningkatkan performa Isuzu sepanjang tahun 2023 ini di Indonesia,” kata President Director PT Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI), Ernando Demily.

Menurut Ernando, industri komoditas seperti batu bara dan crude palm oil (CPO) mengalami trend positif. Sektor logistik juga mengalami perkembangan yang sangat pesat sebagai dampak dari disrupsi e-commerce dan mencatat nilai transaksi sebesar 53 miliar USD.

Baca juga: GJAW 2023 Sediakan Shuttle Bus Bagi Pengunjung, Simak Waktu dan Lokasinya

All New Isuzu D-Max Single Cabin spesifikasih pertambangan. dok: MobilKomersial.com/Mato

“Keadaan ini diprediksi akan terus meningkat pada angka 104 miliar USD pada tahun 2025 mendatang. Hal-hal tersebut yang ternyata menjadi pemicu tumbuhnya penjualan kendaraan niaga,” ujarnya.

Isuzu, kata Ernando, selaku manufaktur dan distributor kendaraan Isuzu di Indonesia terus berupaya menangkap peluang yang ada, sehingga pihaknya berhasil mencapai performa yang fantastis di tahun 2022.

Baca juga: Merek Kendaraan Premium Akan Ramaikan GJAW 2023, Dari Mercedes-Benz Hingga Porsche

Perlengkapan yang dibawa oleh Traga Bengkel Isuzu Berjalan (BIB), dok: MobilKomersial.com/Mato

“Kami berhasil mencatatkan angka all-time high dengan Retail Sales sebanyak 33.715 unit di tahun 2022, serta utilisasi pabrik sebesar 86%,. Memasuki tahun 2023 ini, Isuzu akan membawa capaian di tahun 2022 sebagai semangat dan pengalaman untuk lebih memahami customer dalam meraih kesuksesan bersama,” ungkapnya.

Dengan berbagai animo yang ada di tahun 2023, lanjut Ernando, Isuzu sadar bahwa banyak kemungkinan lain dapat terjadi. Prediksi tentang adanya resesi tentu tidak lepas dari fokus Isuzu. Oleh karena itu, PT Isuzu Astra Motor Indonesia akan tetap selalu optimis.

“Pasar otomotif di Indonesia akan terus mencatatkan pertumbuhan yang menggembirakan dengan sektor-sektor industi seperti komoditas sawit, batu bara, logistik, cold chain, hingga kurir yang juga masih akan terus bertumbuh. Namun kami juga akan tetap waspada terhadap semua kemungkinan yang bisa saja terjadi,” imbuhnya.

Baca juga: Isuzu Kenalkan Elf Generasi Ke-7 Di Jepang, Ada Varian EV

Tags: GJAW 2023IsuzuIsuzu AstraKendaraan KomersialKendaraan NiagaPameran MobilPT IAMI
Previous Post

Honda Tawarkan Penjualan Menarik di GJAW 2023

Next Post

Ramaikan GJAW 2023, Wuling Bawa 9 Unit Display Dari Beragam Segmen

Mato

Mato

Related Posts

Menjelang Mudik Lebaran 2023, Satlantas Polres Batang Bersama Dishub Periksa Kelaikan Bus
Berita

Menjelang Mudik Lebaran 2023, Satlantas Polres Batang Bersama Dishub Periksa Kelaikan Bus

25/03/2023
Peterbilt Kirimkan 2 Truk Listrik Baru ke Dallas Untuk Angkut Logistik Dalam Kota
Truk

Peterbilt Kirimkan 2 Truk Listrik Baru ke Dallas Untuk Angkut Logistik Dalam Kota

25/03/2023
Pemkab Tangerang Adakan Mudik Gratis 2023 Dengan Bus, Tersedia Kuota 1.450 Penumpang
Berita

Pemkab Tangerang Adakan Mudik Gratis 2023 Dengan Bus, Tersedia Kuota 1.450 Penumpang

24/03/2023
Ramai Peminat, Jajaran Mobil Chery Tak Henti Lalu-lalang di Area Test Drive IIMS 2023
Berita

Chery Buka Diler Kedua Di Kota Surabaya

24/03/2023
Pameran Kendaraan Listrik PEVS Kembali Digelar Tahun Ini
Berita

Pameran Kendaraan Listrik PEVS Kembali Digelar Tahun Ini

24/03/2023
Penjualan MG Lampaui Target di GJAW 2023, New MG ZS dan MG 5 GT Jadi Pelaku Utama
Berita

Penjualan MG Lampaui Target di GJAW 2023, New MG ZS dan MG 5 GT Jadi Pelaku Utama

24/03/2023
Next Post
Ramaikan GJAW 2023, Wuling Bawa 9 Unit Display Dari Beragam Segmen

Ramaikan GJAW 2023, Wuling Bawa 9 Unit Display Dari Beragam Segmen

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Sponsor

Wealthy Photochromic Film
Hydrosoft Pro Wiper
Automatic Transmission Fluid

Sponsor

Hydrosoft Pro Wiper
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

26/11/2020
Merasakan Kenyamanan Sleeper Bus PO Kalingga Jaya dari Semarang ke Jakarta

Daftar Harga Tiket Bus Untuk Mudik Lebaran 2023

17/03/2023
PO Tiara Mas Punya Rute Bus Jakarta-Lombok, Segini Tarifnya

PO Tiara Mas Punya Rute Bus Jakarta-Lombok, Segini Tarifnya

27/10/2022
3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

18/10/2022

Perum Damri Lagi Buka Lowongan Kerja, Lihat Kriterianya

2
MG Luncurkan SUV Baru Minggu Depan, MG HS PHEV?

MG Luncurkan SUV Baru Minggu Depan, MG HS PHEV?

1
Serbu!, Wuling Punya Promo Menarik Selama Februari 2023, DP Ringan Hingga Free Service

Serbu!, Wuling Punya Promo Menarik Selama Februari 2023, DP Ringan Hingga Free Service

1
Khusus Mobil Listrik, Goodyear Sebut Ban Electric Drive GT Cocok di Segala Musim

Khusus Mobil Listrik, Goodyear Sebut Ban Electric Drive GT Cocok di Segala Musim

1
Wuling Kini Mulai Pasarkan Alvez di Bali

Wuling Kini Mulai Pasarkan Alvez di Bali

25/03/2023
Menjelang Mudik Lebaran 2023, Satlantas Polres Batang Bersama Dishub Periksa Kelaikan Bus

Menjelang Mudik Lebaran 2023, Satlantas Polres Batang Bersama Dishub Periksa Kelaikan Bus

25/03/2023
Peterbilt Kirimkan 2 Truk Listrik Baru ke Dallas Untuk Angkut Logistik Dalam Kota

Peterbilt Kirimkan 2 Truk Listrik Baru ke Dallas Untuk Angkut Logistik Dalam Kota

25/03/2023
Perluas Jaringan Layanan, Hyundai Sediakan Mobile Charging di Kota Medan

Perluas Jaringan Layanan, Hyundai Sediakan Mobile Charging di Kota Medan

25/03/2023

Recent News

Wuling Kini Mulai Pasarkan Alvez di Bali

Wuling Kini Mulai Pasarkan Alvez di Bali

25/03/2023
Menjelang Mudik Lebaran 2023, Satlantas Polres Batang Bersama Dishub Periksa Kelaikan Bus

Menjelang Mudik Lebaran 2023, Satlantas Polres Batang Bersama Dishub Periksa Kelaikan Bus

25/03/2023
Peterbilt Kirimkan 2 Truk Listrik Baru ke Dallas Untuk Angkut Logistik Dalam Kota

Peterbilt Kirimkan 2 Truk Listrik Baru ke Dallas Untuk Angkut Logistik Dalam Kota

25/03/2023
Perluas Jaringan Layanan, Hyundai Sediakan Mobile Charging di Kota Medan

Perluas Jaringan Layanan, Hyundai Sediakan Mobile Charging di Kota Medan

25/03/2023
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
redaksi@mobilkomersial.com

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com

No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com