• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
Mobil Komersial
Advertisement
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
Mobil Komersial
No Result
View All Result
Home Mobil dan Motor

Honda Persiapkan Civic Type R-GT Concept Baru Untuk Balapan WTCR dan Super GT Series

Honda Motor Co., Ltd. telah mempersiapkan Civic Type R-GT Concept yang akan digunakan pada ajang balap Super GT Series tahun 2024. Calon mobil balap terbaru dari Honda ini diperkenalkan untuk pertama kali di dunia pada ajang Tokyo Auto Salon 2023 kemarin.

Muhammad Kurnianto by Muhammad Kurnianto
24/01/2023
in Mobil dan Motor
0
Honda Persiapkan Civic Type R-GT Concept Baru Untuk Balapan WTCR dan Super GT Series

Civic Type R-GT Concept yang akan digunakan pada ajang balap Super GT Series tahun 2024. dok: HPM

0
SHARES
13
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

MobilKomersial.com — Honda Motor Co., Ltd. telah mempersiapkan Civic Type R-GT Concept yang akan digunakan pada ajang balap Super GT Series tahun 2024. Calon mobil balap terbaru dari Honda ini diperkenalkan untuk pertama kali di dunia pada ajang Tokyo Auto Salon 2023 kemarin.

Mobil balap terbaru dari Honda ini berhasil mendapat sambutan yang sangat baik dimana mobil ini berhasil mendapatkan penghargaan bergengsi “Concept Car Category Grand Prize” di acara Tokyo International Custom Car Contest 2023 pada ajang Tokyo Auto Salon 2023.

Civic Type R-GT Concept terbaru dari Honda ini akan dikembangkan oleh Honda Racing Co., Ltd (HRC). Untuk pertama kalinya, model Type R akan digunakan oleh Honda di ajang balap Super GT Series tahun depan.

Baca juga: Honda WR-V Raih Nilai Tertinggi Uji Tabrak ASEAN NCAP

Honda Civic Type R-GT Concept. dok: HPM

Mobil balap ini dikembangkan dari model Honda Civic Type R generasi terbaru yang diperkenalkan pada semester kedua tahun 2022. Selain di ajang balap Super GT Series tahun 2024, Honda Civic Type R generasi terbaru juga akan mulai digunakan di ajang balap Touring Car Series (TCR) dan FIA World Touring Car Cup (WTCR) tahun 2023.

President dan CEO HRC, Koji Watanabe mengatakan pihaknya dengan bangga untuk pertama kalinya menggunakan brand Type R untuk calon mobil balap terbaru yaitu Honda Honda Civic Type R-GT Concept yang akan mulai digunakan di ajang balap Super GT Series tahun 2024.

“Kami juga sangat berterima kasih dimana calon mobil balap terbaru kami ini berhasil mendapat penghargaan bergengsi di ajang Tokyo Auto Salon 2023 ini,” kata Koji dalam keterangan resminya, Selasa (24/1/2023).

Baca juga: Generasi Pertama Honda Civic Mejeng Di Dreams Cafe, Yuk Lihat Perjalanan Singkatnya

Honda Civic Type R-GT Concept. dok: HPM

Pada awal tahun 2023 ini, kata Koji,Honda melalui Honda Racing Co., Ltd (HRC) juga telah mengumumkan program balap di tahun 2023 ini dimana pihaknya akan terus memperkuat operasional serta kapabilitas motorsport dengan selalu berpartisipasi di berbagai kejuaraan ajang balap roda empat serta roda dua tingkat internasional.

Director and Senior Managing Executive Officer of Honda Motor co., Ltd, Shinji Aoyama, mengatakan, sejak didirikan, Honda tumbuh sebagai perusahaan dengan semangat balap dan telah mengembangkan sumber daya serta teknologinya melalui balap.

Baca juga: Awali Tahun 2023, Volvo CE Luncurkan Mesin Pemadat Aspal Elektrik Pertamanya

“Racing spirit Honda telah menjadi dasar komitmen kami dalam mengejar mimpi dan meraih kemenangan. Dalam hal ini, motorsport merupakan perwujudan utama budaya perusahaan Honda,” ujarnya.

Untuk memenuhi harapan para penggemar motorsport dan penggemar Honda serta konsumen Honda di seluruh dunia,lanjut Aoyama, Honda akan terus mencurahkan energi untuk motorsport melalui HRC yang kini mengintegrasikan kegiatan balap motor dan mobil.

“Dengan perubahan ini, Honda akan menjadikan motorsport dengan tujuan untuk memantapkan diri sebagai merek balap yang lebih kuat, di mana Honda akan membangun fondasi yang kuat dan berkelanjutan sebagai bagian dari DNA Honda,” ungkapnya.

Baca juga: Hendak Pulang Kampung Atau Berlibur, Segini Harga Tiket Bus Tujuan Jakarta-Padang

Tags: Civic Type R-GT ConceptHondaHonda RacingHonda Racing Co.HPMHRCLtdMobil BalapTouring Car SeriesWorld Touring Car Cup
Previous Post

Peugeot Miliki 4 Van Listrik dan Hidrogen Untuk Pasar Eropa

Next Post

Penuhi Kebutuhan Mobilitas, Hyundai Perkuat Layanan Aftersales di Pekanbaru

Muhammad Kurnianto

Muhammad Kurnianto

Related Posts

Kawasaki Rilis New KLX150 2024 Model Year di Tanah Air
Mobil dan Motor

Kawasaki Rilis New KLX150 2024 Model Year di Tanah Air

07/02/2023
Tampil Makin Garang, Ini Spesifikasi Lengkap New MG HS
Mobil dan Motor

Baru Seminggu Meluncur, New MG HS Kantongi Ratusan Pesanan

07/02/2023
Berita

Resmi, Honda Pasok Power Unit Tim Balap F1 Red Bull Group Hingga Tahun 2025

06/02/2023
Komitmen Hyundai Berikan ‘Peace of Mind’ Kepada Pelanggan di Wilayah Banjarmasin
Berita

Komitmen Hyundai Berikan ‘Peace of Mind’ Kepada Pelanggan di Wilayah Banjarmasin

06/02/2023
HUT Ke-6 PT EMI, Mazda CX-5 dan Mazda6 Dapat Warna Spesial Anniversary Edition
Mobil dan Motor

HUT Ke-6 PT EMI, Mazda CX-5 dan Mazda6 Dapat Warna Spesial Anniversary Edition

06/02/2023
Honda Buka Diler Baru di Kabupaten Lahat, Perkuat Jaringan Sumatera Selatan
Berita

Honda Buka Diler Baru di Kabupaten Lahat, Perkuat Jaringan Sumatera Selatan

03/02/2023
Next Post
Penuhi Kebutuhan Mobilitas, Hyundai Perkuat Layanan Aftersales di Pekanbaru

Penuhi Kebutuhan Mobilitas, Hyundai Perkuat Layanan Aftersales di Pekanbaru

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Sponsor

Wealthy Photochromic Film
Hydrosoft Pro Wiper
Automatic Transmission Fluid

Sponsor

Hydrosoft Pro Wiper
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

26/11/2020
Bus Listrik di Surabaya Berhenti Beroperasi, Pemkot Bilang Begini

Bus Listrik di Surabaya Berhenti Beroperasi, Pemkot Bilang Begini

13/01/2023
3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

18/10/2022
Sambungkan Aceh Hingga Lampung, Tol Trans Sumatera Telah Beroperasi 738,46 Km

Sambungkan Aceh Hingga Lampung, Tol Trans Sumatera Telah Beroperasi 738,46 Km

01/02/2023
Jasa Marga Catat 137 Ribu Kendaraan Mulai Tinggalkan Jabotabek

Jasa Marga Catat 137 Ribu Kendaraan Mulai Tinggalkan Jabotabek

0
Penjualan Ritel Suzuki Meningkat, All New Ertiga dan XL 7 Paling Laris

Penjualan Ritel Suzuki Meningkat, All New Ertiga dan XL 7 Paling Laris

0
Jerman Rancang Pengisian Daya Listrik Nirkabel, Tertanam Di Bawah Jalan Raya

Jerman Rancang Pengisian Daya Listrik Nirkabel, Tertanam Di Bawah Jalan Raya

0
Asap Hitam atau Putih Keluar dari Knalpot Kendaraan, Smoke Stop Treatment dari Wealthy Solusinya

Asap Hitam atau Putih Keluar dari Knalpot Kendaraan, Smoke Stop Treatment dari Wealthy Solusinya

0
Sejarah PO Rosalia Indah: Dari 1 Unit Colt Diesel Hingga Miliki Bus Double Decker Terbanyak

Sejarah PO Rosalia Indah: Dari 1 Unit Colt Diesel Hingga Miliki Bus Double Decker Terbanyak

07/02/2023
Tempuh Perjalanan 1.281 Km, Segini Harga Tiket Bus Jakarta-Padang

Tempuh Perjalanan 1.281 Km, Segini Harga Tiket Bus Jakarta-Padang

07/02/2023
Museum Truk Unimog Kini Tampilkan Seluruh Generasinya Sejak 1947

Museum Truk Unimog Kini Tampilkan Seluruh Generasinya Sejak 1947

07/02/2023
Wuling Pamer Pikap Formo Max di Dalam Pasar BSD

Wuling Pamer Pikap Formo Max di Dalam Pasar BSD

07/02/2023

Recent News

Sejarah PO Rosalia Indah: Dari 1 Unit Colt Diesel Hingga Miliki Bus Double Decker Terbanyak

Sejarah PO Rosalia Indah: Dari 1 Unit Colt Diesel Hingga Miliki Bus Double Decker Terbanyak

07/02/2023
Tempuh Perjalanan 1.281 Km, Segini Harga Tiket Bus Jakarta-Padang

Tempuh Perjalanan 1.281 Km, Segini Harga Tiket Bus Jakarta-Padang

07/02/2023
Museum Truk Unimog Kini Tampilkan Seluruh Generasinya Sejak 1947

Museum Truk Unimog Kini Tampilkan Seluruh Generasinya Sejak 1947

07/02/2023
Wuling Pamer Pikap Formo Max di Dalam Pasar BSD

Wuling Pamer Pikap Formo Max di Dalam Pasar BSD

07/02/2023
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
redaksi@mobilkomersial.com

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com

No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com