• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
Mobil Komersial
Advertisement
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
Mobil Komersial
No Result
View All Result
Home Berita

Truk dan Bus Keluaran Tahun 2010 Kebawah Mulai Dilarang Beroperasi di AS

Aturan ini berdampak pada sekitar lebih dari 200.000 truk dan bus, di mana sekitar 70.000 di antaranya adalah truk tugas berat (heavy duty).

M. Bagas Putra by M. Bagas Putra
20/01/2023
in Berita
0
Truk dan Bus Keluaran Tahun 2010 Kebawah Mulai Dilarang Beroperasi di AS

Freightliner M2/dok.Freightliner

0
SHARES
7
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Mobilkomersial.com — Pada tanggal 1 Januari 2023 kemarin, pemerintah Amerika Serikat (AS) telah mengeluarkan rancangan undang-undang (RUU) dimana setiap kendaraan diesel dengan berat lebih dari 6 ton dan telah diproduksi sebelum tahun 2010 dilarang untuk beroperasi di jalan raya Calinfornia, AS.

Mengutip carscoops pada Jum’at (20/1/2023), peraturan ini dikeluarkan untuk mematuhi aturan yang diberlakukan sebagai bagian dari undang-undang peraturan emisi yang sebelumnya telah diperkenalkan pada tahun 2008. Aturan ini berdampak pada sekitar lebih dari 200.000 truk dan bus, di mana sekitar 70.000 di antaranya adalah truk tugas berat (heavy duty).

Baca Juga: Masih Lakukan Study, Hino Belum Minat Jual Truk Listrik di Indonesia

Dewan Sumber Daya Udara California (CARB) mencatat bahwa pengecualian terhadap aturan tersebut hanya akan dibuat untuk kendaraan yang mesinnya diganti dengan yang diproduksi setelah 2010 dan kendaraan yang baru menempuh jarak kurang dari 1.000 mil atau 1.600 km dalam setahun.

Western Star 48X/dok.Western Star

Unit penegakan CARB akan melakukan audit armada komersial untuk memastikan kepatuhan terhadap aturan tersebut. Sementara itu, Departemen Kendaraan Bermotor California (DMV) akan mulai menolak pendaftaran truk dan bus dengan peringkat berat kotor kendaraan mulai dari 14.000 pound (6 ton) hingga 26.000 pound (12 ton) yang diproduksi dibawah tahun 2010.

“Knalpot diesel bertanggung jawab atas 70% risiko kanker dari racun yang terbawa udara. Oleh karena itu, pada 1 Januari 2023, hampir semua truk dan bus akan diharuskan memiliki mesin model tahun 2010 atau yang lebih baru untuk mengurangi emisi partikulat (PM) dan oksida nitrogen (NOx),” ucap CARB.

Baca Juga: Mulai 1 Februari 2023, Program Biosolar B35 Siap Diimplementasikan

Diketahui, sebagian besar operator armada bus dan truk di California telah mengambil semua langkah yang diperlukan untuk mematuhi aturan emisi. Tercatat bahwa sekitar 1,58 juta kendaraan truk dan bus telah dilengkapi dengan mesin yang baru yang telah diproduksi diatas tahun 2010.

RUU tentang larangan operasional bagi truk dan bus yang diproduksi sebelum tahun 2010 ini merupakan salah satu cara CARB dalam mempercepat misinya untuk menghapus semua armada truk gas dan diesel dari jalan raya California pada tahun 2045 dan menggantinya dengan alternatif kendaraan nol-emisi.

Tags: Amerika SerikatBatas EmisiBatas ProduksiBusLarangan OperasionalOperasional TrukTrukTruk Amerika
Previous Post

Masih Lakukan Study, Hino Belum Minat Jual Truk Listrik di Indonesia

Next Post

Honda WR-V Raih Nilai Tertinggi Uji Tabrak ASEAN NCAP

M. Bagas Putra

M. Bagas Putra

Related Posts

Lancarkan Arus Logistik, Pembangunan Jalan Tol Akses Patimban Resmi Dimulai
Berita

Lancarkan Arus Logistik, Pembangunan Jalan Tol Akses Patimban Resmi Dimulai

30/01/2023
Berpotensi Timbulkan Kecelakaan, Polisi Tindak Truk ODOL Dengan Tilang Manual
Berita

Berpotensi Timbulkan Kecelakaan, Polisi Tindak Truk ODOL Dengan Tilang Manual

30/01/2023
Sambangi Kota Medan, Honda All New BR-V Pop Park Sajikan Ragam Permainan dan Hiburan
Berita

Sambangi Kota Medan, Honda All New BR-V Pop Park Sajikan Ragam Permainan dan Hiburan

30/01/2023
Hyundai Lanjutkan Kesuksesan Stargazer di Wilayah Makassar Dengan ‘Hyundai Hadir Untukmu’
Berita

Hyundai Lanjutkan Kesuksesan Stargazer di Wilayah Makassar Dengan ‘Hyundai Hadir Untukmu’

28/01/2023
DFSK Flight Service, Cara DFSK Terapkan Layanan Purna Jual yang Cepat, Hemat dan Professional
Berita

DFSK Flight Service, Cara DFSK Terapkan Layanan Purna Jual yang Cepat, Hemat dan Professional

28/01/2023
Tekan Angka Konsumsi BBM, Kemenhub Dorong Masyarakat Gunakan Angkutan Umum
Berita

Tekan Angka Konsumsi BBM, Kemenhub Dorong Masyarakat Gunakan Angkutan Umum

28/01/2023
Next Post
Honda WR-V Raih Nilai Tertinggi Uji Tabrak ASEAN NCAP

Honda WR-V Raih Nilai Tertinggi Uji Tabrak ASEAN NCAP

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Sponsor

Wealthy Photochromic Film
Hydrosoft Pro Wiper
Automatic Transmission Fluid

Sponsor

Hydrosoft Pro Wiper
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

26/11/2020
Bus Listrik di Surabaya Berhenti Beroperasi, Pemkot Bilang Begini

Bus Listrik di Surabaya Berhenti Beroperasi, Pemkot Bilang Begini

13/01/2023
3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

18/10/2022
PO Tiara Mas Punya Rute Bus Jakarta-Lombok, Segini Tarifnya

PO Tiara Mas Punya Rute Bus Jakarta-Lombok, Segini Tarifnya

27/10/2022
Jasa Marga Catat 137 Ribu Kendaraan Mulai Tinggalkan Jabotabek

Jasa Marga Catat 137 Ribu Kendaraan Mulai Tinggalkan Jabotabek

0
Penjualan Ritel Suzuki Meningkat, All New Ertiga dan XL 7 Paling Laris

Penjualan Ritel Suzuki Meningkat, All New Ertiga dan XL 7 Paling Laris

0
Jerman Rancang Pengisian Daya Listrik Nirkabel, Tertanam Di Bawah Jalan Raya

Jerman Rancang Pengisian Daya Listrik Nirkabel, Tertanam Di Bawah Jalan Raya

0
Asap Hitam atau Putih Keluar dari Knalpot Kendaraan, Smoke Stop Treatment dari Wealthy Solusinya

Asap Hitam atau Putih Keluar dari Knalpot Kendaraan, Smoke Stop Treatment dari Wealthy Solusinya

0
Jadi Daya Tarik Masyarakat Kota Malang, Bus Wisata Macito Bertambah 2 Unit Dari Juragan99

Jadi Daya Tarik Masyarakat Kota Malang, Bus Wisata Macito Bertambah 2 Unit Dari Juragan99

30/01/2023
Tampil Makin Garang, Ini Spesifikasi Lengkap New MG HS

Tampil Makin Garang, Ini Spesifikasi Lengkap New MG HS

30/01/2023
Geber Penjualan Truk, Isuzu Belum Minat Jualan Sasis Big Bus

Geber Penjualan Truk, Isuzu Belum Minat Jualan Sasis Big Bus

30/01/2023
Lancarkan Arus Logistik, Pembangunan Jalan Tol Akses Patimban Resmi Dimulai

Lancarkan Arus Logistik, Pembangunan Jalan Tol Akses Patimban Resmi Dimulai

30/01/2023

Recent News

Jadi Daya Tarik Masyarakat Kota Malang, Bus Wisata Macito Bertambah 2 Unit Dari Juragan99

Jadi Daya Tarik Masyarakat Kota Malang, Bus Wisata Macito Bertambah 2 Unit Dari Juragan99

30/01/2023
Tampil Makin Garang, Ini Spesifikasi Lengkap New MG HS

Tampil Makin Garang, Ini Spesifikasi Lengkap New MG HS

30/01/2023
Geber Penjualan Truk, Isuzu Belum Minat Jualan Sasis Big Bus

Geber Penjualan Truk, Isuzu Belum Minat Jualan Sasis Big Bus

30/01/2023
Lancarkan Arus Logistik, Pembangunan Jalan Tol Akses Patimban Resmi Dimulai

Lancarkan Arus Logistik, Pembangunan Jalan Tol Akses Patimban Resmi Dimulai

30/01/2023
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
redaksi@mobilkomersial.com

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com

No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com