• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
Mobil Komersial
Advertisement
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
Mobil Komersial
No Result
View All Result
Home Berita

Setelah Biodesel B20, Pertamina Dukung Uji Coba B30

mobkom by mobkom
14/06/2019
in Berita
0
Setelah Biodesel B20, Pertamina Dukung Uji Coba B30
0
SHARES
0
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Jakarta, MobilKomersial.com – Setelah menuai hasil positif dengan implementasi Program pencampuran Biodiesel ke dalam solar sebesar 20% atau program B20, Pertamina mendukung uji coba penggunaan bahan bakar B30 pada kendaraan bermesin Diesel di Kantor Kementerian ESDM, Jakarta, Kamis (13/6/2019).

Uji jalan atau road test B30 dilakukan dengan target tempuh 40.000 dan 50.000 km serta untuk membuktikan bahwa penggunaan B30 pada mesin diesel tidak mempengaruhi kinerja mesin. 

Vice President Corporate Communication Pertamina Fajriyah Usman menyatakan, sebagai pemegang mandat pemerintah terkait program Biodiesel, Pertamina secara aktif mensupport penuh pelaksanaan uji jalan atau road test b30 dengan menyediakan produk solar sejumlah 66,5 KL. 

“Salah satu dukungan kami adalah turut aktif mensosialisasikan program biodiesel yang diamanatkan kepada pertamina,  selain menyediakan bahan bakar b30 untuk diuji coba pada 3 unit truk dan 8 kendaraan berpenumpang mesin Diesel” jelasnya. 

Baca juga : Pertamina Lakukan Uji Operasi SPBU Baru di Tol Surabaya-Ngawi

Simak juga : Pertamina Rilis BBM Ramah Lingkungan B-20

Lebih lanjut Fajriyah mengatakan, infrastruktur Pertamina telah sanggup untuk melayani penyaluran B20 ke masyarakat namun untuk penyaluran B30 masih dlbutuhkan beberapa upgrading. 

“Saat ini kami memiliki 111 Terminal BBM yang siap untuk mendistribusikan B20, sedangkan titik pencampuran FAME dilaksanakan di 29 titik pencampuran yaitu 26 TBBM dan 3 kilang”, jelas Fajriyah.

Jangan lewatkan : Bus Scania Siap ‘Tenggak’ Bahan Bakar Biodiesel B30 

Fajriyah menambahkan, realisasi penyaluran B20 pada tahun 2018 sebesar 16 juta KL serta  realisasi penyerapan FAME pada tahun 2018 sebesar 3,2 juta KL. 

Dukungan penuh Pertamina terhadap program biodiesel semakin lengkap melalui pelumas terbaru untuk mesin kendaraan berbahan bakar biodiesel, Meditran SX Bio. Produk ini di design untuk bekerja dengan Bio Diesel dari B5 hingga B50 dan diperuntukan bagi mesin diesel tugas berat (Heavy Duty Diesel Engine).

“Pertamina juga menyiapkan produk pelumas khusus untuk kendaraan yang menggunakan biodiesel (B5 – B50) yaitu Meditran SX Bio 15W-40” Tutup Fajriyah.

Previous Post

Royal Beuk Sediakan Bus Mewah Untuk Angkut Jenazah

Next Post

Isuzu Pastikan Semua Produknya Lulus Sertifikasi Uji Tipe (SUT)

mobkom

mobkom

Related Posts

Injak Usia Ke-33 Tahun, PO SAN Siapkan 10 Bus Terbaru, Rilis Tahun Ini
Berita

Injak Usia Ke-33 Tahun, PO SAN Siapkan 10 Bus Terbaru, Rilis Tahun Ini

27/01/2023
Spesifikasi Lengkap Wuling Formo Max, Pikap Nyaman Dengan Bak Kargo Yang Lega
Berita

DP Mulai Rp16,2 Jutaan, Intip Sederet Keunggulan Wuling Formo Max Yang Bikin Untung

27/01/2023
Raih Marketshare Hingga 31,6 Persen, Toyota Pimpin Pasar Otomotif Indonesia
Berita

Raih Marketshare Hingga 31,6 Persen, Toyota Pimpin Pasar Otomotif Indonesia

27/01/2023
Spesial HUT Ke-33, Harga Tiket Bus PO SAN Hanya Rp330 Ribu Untuk Seluruh Rute Jarak Jauh
Berita

Spesial HUT Ke-33, Harga Tiket Bus PO SAN Hanya Rp330 Ribu Untuk Seluruh Rute Jarak Jauh

27/01/2023
Bersama DB Schenker, Truk Listrik MAN eTrucks Bakal Wara-Wiri Di Eropa Mulai Tahun 2024
Berita

Bersama DB Schenker, Truk Listrik MAN eTrucks Bakal Wara-Wiri Di Eropa Mulai Tahun 2024

27/01/2023
Usung Konsep Baru, GJAW 2023 Siap Dongkrak Penjualan Industri Otomotif Indonesia
Berita

Usung Konsep Baru, GJAW 2023 Siap Dongkrak Penjualan Industri Otomotif Indonesia

27/01/2023
Next Post
Isuzu Pastikan Semua Produknya Lulus Sertifikasi Uji Tipe (SUT)

Isuzu Pastikan Semua Produknya Lulus Sertifikasi Uji Tipe (SUT)

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Sponsor

Wealthy Photochromic Film
Hydrosoft Pro Wiper
Automatic Transmission Fluid

Sponsor

Hydrosoft Pro Wiper
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Bus Listrik di Surabaya Berhenti Beroperasi, Pemkot Bilang Begini

Bus Listrik di Surabaya Berhenti Beroperasi, Pemkot Bilang Begini

13/01/2023
Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

Perhitungan Konsumsi BBM Truk dari Jakarta ke Surabaya

26/11/2020
3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

3 Sleeper Bus Tujuan Malang, Segini Harga dan Fasilitasnya

18/10/2022
PO Tiara Mas Punya Rute Bus Jakarta-Lombok, Segini Tarifnya

PO Tiara Mas Punya Rute Bus Jakarta-Lombok, Segini Tarifnya

27/10/2022
Jasa Marga Catat 137 Ribu Kendaraan Mulai Tinggalkan Jabotabek

Jasa Marga Catat 137 Ribu Kendaraan Mulai Tinggalkan Jabotabek

0
Penjualan Ritel Suzuki Meningkat, All New Ertiga dan XL 7 Paling Laris

Penjualan Ritel Suzuki Meningkat, All New Ertiga dan XL 7 Paling Laris

0
Jerman Rancang Pengisian Daya Listrik Nirkabel, Tertanam Di Bawah Jalan Raya

Jerman Rancang Pengisian Daya Listrik Nirkabel, Tertanam Di Bawah Jalan Raya

0
Asap Hitam atau Putih Keluar dari Knalpot Kendaraan, Smoke Stop Treatment dari Wealthy Solusinya

Asap Hitam atau Putih Keluar dari Knalpot Kendaraan, Smoke Stop Treatment dari Wealthy Solusinya

0
Honda Tambah Diler Baru di Pohuwato, Perkuat Jaringan Sulawesi Utara

Honda Tambah Diler Baru di Pohuwato, Perkuat Jaringan Sulawesi Utara

27/01/2023
Injak Usia Ke-33 Tahun, PO SAN Siapkan 10 Bus Terbaru, Rilis Tahun Ini

Injak Usia Ke-33 Tahun, PO SAN Siapkan 10 Bus Terbaru, Rilis Tahun Ini

27/01/2023
Spesifikasi Lengkap Wuling Formo Max, Pikap Nyaman Dengan Bak Kargo Yang Lega

DP Mulai Rp16,2 Jutaan, Intip Sederet Keunggulan Wuling Formo Max Yang Bikin Untung

27/01/2023
Raih Marketshare Hingga 31,6 Persen, Toyota Pimpin Pasar Otomotif Indonesia

Raih Marketshare Hingga 31,6 Persen, Toyota Pimpin Pasar Otomotif Indonesia

27/01/2023

Recent News

Honda Tambah Diler Baru di Pohuwato, Perkuat Jaringan Sulawesi Utara

Honda Tambah Diler Baru di Pohuwato, Perkuat Jaringan Sulawesi Utara

27/01/2023
Injak Usia Ke-33 Tahun, PO SAN Siapkan 10 Bus Terbaru, Rilis Tahun Ini

Injak Usia Ke-33 Tahun, PO SAN Siapkan 10 Bus Terbaru, Rilis Tahun Ini

27/01/2023
Spesifikasi Lengkap Wuling Formo Max, Pikap Nyaman Dengan Bak Kargo Yang Lega

DP Mulai Rp16,2 Jutaan, Intip Sederet Keunggulan Wuling Formo Max Yang Bikin Untung

27/01/2023
Raih Marketshare Hingga 31,6 Persen, Toyota Pimpin Pasar Otomotif Indonesia

Raih Marketshare Hingga 31,6 Persen, Toyota Pimpin Pasar Otomotif Indonesia

27/01/2023
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
redaksi@mobilkomersial.com

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com

No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com