• Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
Mobil Komersial
Advertisement
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
Mobil Komersial
No Result
View All Result
Home Berita

Jadi Sopir Truk di Indonesia Kurang Diminati, Apa Alasannya?

Pekerjaan menjadi sopir truk di Indonesia belum begitu diminati oleh masyarakat karena mengingat waktu kerja yang terlalu lama di jalan serta jam kerja yang tidak menentu.

Mato by Mato
02/06/2025
in Berita
0
Kerjasama dengan Pemerintah, Hino Berikan Pelatihan Kendarai Bus dan Truk

Pelatihan mengemudi truk menggunakan simulator. dok: HMSI

0
SHARES
64
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

MobilKomersial.com — Pekerjaan menjadi sopir truk di Indonesia belum begitu diminati oleh masyarakat karena mengingat waktu kerja yang terlalu lama di jalan serta jam kerja yang tidak menentu.

Ketua umum Perkumpulan Keamanan dan Keselamatan Indonesia (Kamselindo), Kyatmaja Lookman mengungkapkan bahwa di Indonesia saat ini masih kekurangan sopir truk untuk melakukan pekerjaan mengantarkan logistik.

“Kalau jadi sopir truk itu pertama perjalanan panjang jadi meninggalkan keluarga yang lama, kemudian proses pembuatan sim B2 umum yang harus bertahap, maka dari itu generasi anak muda sekarang tidak minat kesana,” kata Lookman ditemui beberapa waktu lalu.

Baca juga: Rute Baru PO Sinar Jaya Siap Antarkan Penumpang dari Ciledug Menuju Magelang

Truk vacuum limbah produksi PMT Karoseri. dok: MobilKomersial.com/Mato

Menurut Lookman, generasi anak muda saat ini lebih memilih menjadi pengemudi aplikasi driver online karena bisa diatur jam kerjanya serta tidak meninggalkan rumah dan keluarga dalam waktu yang lama.

“Sopir truk itu kalau lagi bongkar muat harus menununggu lama, kemudian waktu bongkar muat juga tidak jelas, itu yang mengurangi minat menjadi pengemudi, tapi itu nggak hanya di negara kita kalau kita bicara kekurangan pengemudi truk,” ujarnya.

Selain di Indonesia, kata Lookman, kekurangan sopir truk  terjadi di Negara Jepang dan juga di Eropa, ini berdasarkan dengan apa yang ia alami beberapa waktu lalu ketika ada permintaan sopir truk yang bisa bekerja di negara tersebut.

Baca juga: Bukan Sekadar Hiasan, Ini Alasan Setiap Truk Wajib Punya Stiker Reflektor

Pelatihan Pengemudi Truk Hino Indonesia Academy. dok HMSI

“Ada asosiasi dari Jepang dan Eropa yang beberapa waktu lalu menghubungi saya mereka melakukan permintaan dari Jerman dan tanya apakah ada pengemudi yang bisa dikirimkan ke sana, itu gajinya juga sangat tinggi loh Rp 50 juta per bulan, kalau di Eropa ya Kalau di Jepang Rp 25 juta per bulan,” ungkapnya.

Saat mendengar permintaan tersebut, lanjut Lookman, ia berfikir bahwa di Indonesia saja kekurangan sopir truk, maka dari itu ia berharap campur tangan pemerintah untuk mengakselerasi program pengemudi, supaya jadi pengemudi dan bisa mengisi kekosongan pekerjaan tersebut.

Baca juga: Mitsubishi New Xpander Cross Sajikan Tampilan Tangguh Dengan Kabin Nyaman

Tags: KamselindoPerkumpulan Keamanan dan Keselamatan IndonesiaSopirSopir TrukTruk
Previous Post

Rute Baru PO Sinar Jaya Siap Antarkan Penumpang dari Ciledug Menuju Magelang

Next Post

Nostalgia Bersama Thames Trader, Truk Inggris Yang Melegenda Di Tanah Air

Mato

Mato

Related Posts

160 Bus Balik Mudik Gratis Antarkan Penumpang ke Terminal Tipe A di Jadetabek
Berita

Kemenhub Siapkan 3.090 Kuota Kursi Mudik Gratis Gunakan Bus ke 10 Kota

15/12/2025
Periksa Bus AKAP Menjelang Libur Nataru 2026, Dishub Tangsel Temukan Puluhan Armada Tak Laik Jalan
Berita

Periksa Bus AKAP Menjelang Libur Nataru 2026, Dishub Tangsel Temukan Puluhan Armada Tak Laik Jalan

12/12/2025
Sebelum Dipasarkan, Mitsubishi Fuso FM65F Tractor Head 4×2 Diuji Coba 10 Perusahaan di Jabodetabek
Berita

Mitsubishi Fuso Serahkan 10 Unit Fighter X FM65F Tractor Head 4×2 Untuk Perusahaan Logistik di Surabaya

12/12/2025
5.544 Pemudik Nikmati 126 Bus Balik Gratis dari Kemenhub
Berita

Kemenhub Sediakan 70 Unit Bus Mudik Gratis Saat Libur Natal dan Tahun Baru 2026

10/12/2025
Mitsubishi Fuso Tambah Dua Bengkel Siaga 24 Jam di Magelang dan Pekanbaru
Berita

Andalkan Mobile Workshop Service, Mitsubishi Fuso Bantu Kendaraan Konsumen yang Terendam Banjir di Sumatera

10/12/2025
Kia PV5 Cargo Raih Bintang Lima Euro NCAP 2025, Standar Baru Keamanan Mobilitas Niaga Eropa
Berita

Kia PV5 Cargo Raih Bintang Lima Euro NCAP 2025, Standar Baru Keamanan Mobilitas Niaga Eropa

10/12/2025
Next Post
Nostalgia Bersama Thames Trader, Truk Inggris Yang Melegenda Di Tanah Air

Nostalgia Bersama Thames Trader, Truk Inggris Yang Melegenda Di Tanah Air

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Sponsor

Wealthy Photochromic Film
Hydrosoft Pro Wiper
Automatic Transmission Fluid

Sponsor

Hydrosoft Pro Wiper
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
redaksi@mobilkomersial.com

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com

No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com