• Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
Mobil Komersial
Advertisement
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil
No Result
View All Result
Mobil Komersial
No Result
View All Result
Home Mobil dan Motor

Mercedes-Benz Luncurkan 7 Model Mobil Baru di Indonesia

PT Mercedes-Benz Distribution Indonesia (MBDI) meluncurkan 7 model kendaraan terbaru. Dari model – model terbaru itu terdapat pula kendaraan listrik yang segera mengaspal di jalanan Indonesia.

Mato by Mato
16/11/2023
in Mobil dan Motor
0
Mercedes-Benz Luncurkan 7 Model Mobil Baru di Indonesia

7 mobil terbaru Mercedes-Benz. dok: MBDI

0
SHARES
2
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

MobilKomersial.com — PT Mercedes-Benz Distribution Indonesia (MBDI) meluncurkan 7 model kendaraan terbaru. Dari model – model terbaru itu terdapat pula kendaraan listrik yang segera mengaspal di jalanan Indonesia.

Ketujuh kendaraan tersebut yakni  GLE 450 AMG, GLE 450 AMG coupe, GLE 53, CLA 200 AMG, CLA 200 AMG, GLB 200, dan GLC 300 Coupe.

Baca juga: BMW Serahkan 5 Unit Mobil Berperforma Tinggi Untuk Pertamax Turbo Ultimate Experience 2023

AMG CLA 45. dok: MBDI

“Dari awal tahun hingga saat ini, kami sudah berhasil menjual 2,697 kendaraan, yang merupakan peningkatan sebesar 10% dibandingkan dengan periode yang sama di tahun 2022,” kata CEO PT MBDI, Roelof Lamberts.

Menurut Roelof, dari sisi aftersales, pihaknya telah berhasil memperluas jangkauan layanan seperti Mobile Service Clinic and Sales Event serta Express Service, yang berkontribusi terhadap skor kepuasan pelanggan atau Customer Satisfaction Index, di mana PT MBDI berhasil mendapat nilai 4,97/5.0 dari Januari sampai Oktober 2023.

“Ini menjadi pertama kalinya Mercedes-Benz meluncurkan 7 model kendaraan baru secara bersamaan dan menjadi peluncuran terbesar dari Mercedes-Benz di tahun 2023, di mana kami memperkenalkan berbagai kendaraan terbaru, termasuk sedan, SUV dan kendaraan performance luxury,” ujarnya.

Baca juga: Mengapa Oli SAE 15W – 40 Tidak Tepat untuk Mesin Bensin, Simak Alasannya

GLB 200. dok: MBDI

Sementara peluncuran 7 model terbaru mobil Mercedes-Benz ini adalah acara resmi pertama Mercedes-Benz setelah bergabung bersama Inchcape Indonesia, yang mana Inchcape merupakan perusahaan distributor otomotif global terkemuka.

Tujuh model kendaraan terbaru itu sudah tersedia di diler resmi Mercedes-Benz dengan rekomendasi harga off-the-road sebgai berikut:

GLE 450 AMG: Rp 1.885.000.000

GLE 450 AMG Coupe: Rp 2.475.000.000

AMG GLE 53: Rp 2.835.000.000

CLA 200 AMG: Rp 990.000.000

AMG CLA 45: Rp 1.865.000.000

GLB 200: Rp 1.120.000.000

GLC 300 Coupe Rp 1.700.000.000

Baca juga: Mitsubishi Triton Educar Singgah di Semarang, Jadi Sarana Belajar Anak yang Menyenangkan

Tags: Inchcape IndonesiaMBDIMercedes BenzMercedes-Benz Distribution IndonesiaMobil BaruMobil baru Mercedes-Benz
Previous Post

BMW Serahkan 5 Unit Mobil Berperforma Tinggi Untuk Pertamax Turbo Ultimate Experience 2023

Mato

Mato

Related Posts

BMW Serahkan 5 Unit Mobil Berperforma Tinggi Untuk Pertamax Turbo Ultimate Experience 2023
Mobil dan Motor

BMW Serahkan 5 Unit Mobil Berperforma Tinggi Untuk Pertamax Turbo Ultimate Experience 2023

15/11/2023
Mitsubishi Triton Educar Jadi Sarana Belajar dan Hiburan Anak – Anak
Mobil dan Motor

Mitsubishi Triton Educar Singgah di Semarang, Jadi Sarana Belajar Anak yang Menyenangkan

15/11/2023
Charging Station Hyundai Yos Sudarso
Berita

Hyundai Resmikan 4 Diler 3S Di Area Jawa Tengah

14/11/2023
7 Rekomendasi Mobil MPV Yang Cocok Dijadikan Ambulans
Mobil dan Motor

7 Rekomendasi Mobil MPV Yang Cocok Dijadikan Ambulans

14/11/2023
Daftar Pilihan Blind Van Yang Kerap Ditemukan di Jalanan Indonesia
Mobil dan Motor

Daftar Pilihan Blind Van Yang Kerap Ditemukan di Jalanan Indonesia

14/11/2023
‘Beyond Bounderies’, Cara MG Pikat Pengunjung IIMS 2023 Dengan Inovasi Terdepan
Mobil dan Motor

MG Akan Umumkan Lini Produk Kendaraan Listrik Produksi Indonesia

14/11/2023

Sponsor

Wealthy Photochromic Film
Hydrosoft Pro Wiper
Automatic Transmission Fluid

Sponsor

Hydrosoft Pro Wiper
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Pasang Iklan
  • Kontak Kami
redaksi@mobilkomersial.com

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com

No Result
View All Result
  • Berita
  • Bus
  • Truk
  • Pikap
  • Mobil dan Motor
  • Aftermarket
  • Tips
  • Harga
  • Komunitas
  • Profil

© 2023 Copyright Mobilkomersial.com